Public Health Journal
Vol. 1 No. 2 (2024): April

HUKUM KESEHATAN

fausi, ahma (Unknown)
Nurdin, Ambia (Unknown)
Lestari, Diana (Unknown)
Rahayu, Dian (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Sep 2024

Abstract

Jelas tercantum pada sumber hukum negara Indonesia yakni pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 memuat cita-cita dan tujuan nasional bangsa yaitu melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia dan memajukan kesejahteraan umum mencerdaskan kehidupan bangsa dan ikut melaksanakan ketertiban dunia berdasarkan perdamaian abadi dan keadilan sosial. Dalam upaya meraih tujuan nasional tersebut di atas dilaksanakan langkah-langkah pembangunan berkesinambungan sebagai serangkaian pembangunan yang menyeluruh dan tersusun dan sistematis, termasuk salah satu diantaranya pembangunan dalam bidang kesehatan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

phj

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health Veterinary

Description

Public Health Journal (PHJ), merupakan jurnal ilmiah hasil kegiatan penelitian yang dialkukan dosen, mahasiswa dan masyarakat yang diterbitkan oleh CV Teewan Solutions. Jurnal ini membahas beberapa permasalahan umum dari hasil penelitian yang diimplementasikan ke masyarakat. Tujuan penerbitan jurnal ...