Indonesian Journal of Aerospace
Vol. 17 No. 1 Juni (2019): Jurnal Teknologi Dirgantara

REVIEW VISUALISASI SCHLIEREN PADA TEROWONGAN ANGIN SUPERSONIK

Hamonangan , Jefri Abner (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Jun 2019

Abstract

Terowongan angin merupakan sebuah fasilitas yang mensimulasikan aliran udara dengan berbagai variasi kecepatan pada sebuah benda. Peneliti dan perekayasa menggunakan terowngan angin untuk mengamati dan mengevaluasi perilaku sebuah benda pada kecepatan udara tertentu. Terdapat 2 metode dalam proses pengamatan perilaku benda pada pengujian terowongan angin, yaitu dengan menggunakan balance dan visualisasi dengan menggunakan schlieren.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

ijoa

Publisher

Subject

Aerospace Engineering Astronomy

Description

Indonesian Journal of Aerospace provides a broad opportunity for the scientific and engineering community to report research results, disseminate knowledge, and exchange ideas in various fields related to aerospace science, technology, and policy. Topics suitable for publication in the IJoA include ...