ABHATS: Jurnal Islam Ulil Albab
Vol. 2 No. 1 (2021): Maret 2021

Studi Hubungan Internasional dan Integrasi Islam

Ashadi, Willi (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Mar 2021

Abstract

Definisi ilmu Hubungan Internasional adalah sebuah studi ataupun sebuah ilmu yang mempelajari, menjabarkan, memprediksi dan menjelaskan hubungan antar masyarakat hingga antar negara. Mempelajari Ilmu Hubungan Internasional dan unsur-unsur yang ada di dalamnya agar dapat menghadapi, memberikan solusi dan menyelesaikan permasalahan atau persoalan yang terjadi di dalam negeri yang berdampak terhadap masalah di dalam negeri ataupun masalah yang ada di luar negeri. Alasan utama mengapa kita harus mempelajari Ilmu Hubungan Internasional adalah kenyataannya seluruh dunia terbagi ke dalam masyarakat politik yang berbeda-beda dan negara yang bebas sehingga mempengaruhi cara hidup masing-masing masyarakat. Hingga pada akhirnya masyarakat berupaya untuk bekerjasama dalam menyelesaikan segala persoalan yang ada.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

Abhats

Publisher

Subject

Religion Humanities Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Below is a concise, publication ready Aims & Scope for ABHATS: Jurnal Islam Ulil Albab in fluent American English. It centers the journal’s mission on epistemology and the integration of knowledge while reflecting your recent article profile. ________________________________________ About the ...