Pilar Teknologi : Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Teknik
Vol. 10 No. 2 (2025): JURNAL PILAR TEKNOLOGI

ANALISIS PERBANDINGAN PENGGUNAAN KAWAT LOW TENSILE DAN HIGH TENSILE UNTUK PERKUATAN LERENG: PERKUATAN LERENG

Ato patoni (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Nov 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbandingan penggunaan kawat low tensile dan high tensile untuk perkuatan lereng. Penelitian ini membandingkan kekuatan tarik, deformasi, dan stabilitas lereng yang menggunakan kawat low tensile dan high tensile. kawat high tensile memiliki kekuatan tarik yang lebih tinggi dan deformasi yang lebih kecil dibandingkan dengan kawat low tensile. Namun, kawat low tensile masih dapat digunakan untuk perkuatan lereng dengan kemiringan yang tidak terlalu curam dan beban yang tidak terlalu besar. Penelitian ini dapat membantu dalam pemilihan jenis kawat yang tepat untuk perkuatan lereng berdasarkan kondisi lereng dan beban yang diharapkan.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

pilarteknologi

Publisher

Subject

Description

Jurnal Pilar Teknologi memuat naskah hasil penelitian, kanjian konseptual, analisis kritis, resensi buku di bidang ilmu teknik Terbit per satu semester (dua nomor dalam setahun) Pada bulan Maret dan ...