Journal of Islamic Community Development
Vol. 1 No. 2 (2021): September

Pengorganisasian Pemuda Dalam Upaya Meningkatkan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Melalui Literasi Teknologi di Desa Sumbermulyo Kecamatan Jogoroto Kabupaten Jombang

Faishal, Muhammad (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2023

Abstract

Penelitian ini membahas tentang proses pendampingan yang dilakukan kepada kelompok pemuda Desa Sumbermulyo sebagai upaya untuk membantu meningkatkan pemasaran produk UMKM dan juga wisata desa yang ada di Desa Sumbermulyo. Penelitian ini berisikan tentang bagaimana strategi pendampingan, dan bagaimana perubahan sebelum dan sesudah pendampingan dilakukan. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan ABCD (Assed Basic Community Development) dimana metode ini memfokuskan pada aset yang ada untuk dimobilisasi untuk memajukan perekonomian masyarakat. Metode ini memiliki tahapan yang biasa disebut dengan siklus 5-D yaitu define, discovery, dream, design, dan destiny. Hasil dari pendampingan ini adalah meningkatnya pengetahuan dari para pemuda Desa Sumbermulyo perihal metode dan strategi pemasaran untuk meningkatkan pemasaran produk UMKM dan wisata desa. Dalam mewujudkan hal tersebut, para pemuda belajar untuk menguasai media sosial dan juga aplikasi-aplikasi untuk membuat poster dan video dengan memanfaatkan Android.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JICD

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Journal of Islamic Community Development is an academic journal published by the Department of Islamic Community Development, Faculty of Da‘wah and Communication, State Islamic University of Sunan Ampel Surabaya, since 2021. The journal serves as a platform for scientific publications for ...