Implementasi Manajemen Sumber Daya Manusia di PT. Toyota Motor Corporation bersumber dari filosofi Toyota Way, yang mementingkan pada Respect for people (menghargai manusia) dan continuous improvement (perbaikan berkelanjutan). Toyota menganggap karyawan sebagai aset utama perusahaan yang harus di dorong perkembangan nya untuk mencapai keunggulan kompetitif dan tujuan bisnis. Manajemen sumber daya manusia di PT. Toyota bertujuan membuat kebijakan yang rata antara kebutuhan perusahaan dan kesejahteraan karyawan,memberikan dukungan dan pelatihan pada karyawan, membantun menyelesaikan masalaha pada karyawan dan membangun komunikasi terbuka untuk menghubungkan anatara manajemen dan karyawan.
Copyrights © 2025