Jurnal Mahasiswa Sistem Informasi (JMSI)
Vol. 7 No. 1 (2025): Jurnal Mahasiswa Sistem Informasi (JMSI)

PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN PADA KOLAM RENANG KUALA MEGA BERBASIS WEBSITE

Simanjuntak, Jelly (Unknown)
Sembiring, Boni Oktaviana (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Nov 2025

Abstract

Kolam renang merupakan salah satu fasilitas rekreasi yang populer dimasyarakat, Terutama didaerah perkotaan. Dengan meningkatnya minat masyarakat untuk berolahraga dan bersantai di kolam renang, pengelolaan tiket dan layanan pelanggan menjadi semakin penting. Pengelolaan kolam renang menggunakan metode manual seperti dalam hal penjualan tiket yang menyebabkan berbagai masalah seperti antrian panjang, kesalahan dalam pencatatan, dan kesulitan dalam pengelolaan data. Kolam Renang Kuala Mega merupakan salah satu kolam yang masih menggunakan metode manual dalam melakukan pelayanan pada pengunjung, seperti pemesanan tiket, pencatatan jadwal, penyewaan alat dan loker, dll sehingga dapat mengganggu pengunjung, terutama dalam situasi ketika antrian sudah panjang. Penelitian ini menggunakan metode Agile untuk mengembangkan proses pengembangan website dam menggunkana Framework Laravel. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membangun teknologi informasi pelayanan yang lebih mudah dalam pengelolaan dan pengunjung kolam renang kuala mega. Hasil penelitian ini mneunjukkan bahwa sistem pelayanan berbasis web akan mempermudah pengelola dan pengunjung

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

JMSI

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Mahasiswa Sistem Informasi (JMSI) merupakan jurnal yang diterbitkan oleh program studi DIII Sistem Informasi fakultas ilmu komputer Universitas Muhammadiyah Metro. Fokus dan Scope dari JMSI yaitu : - Information System -Management Information system -business intelligence -Security and ...