Journal of Business & Banking
Vol 14 No 2 (2025): November-April 2025

Peran Kelelahan kerja sebagai pemediasi hubungan antara stres kerja dan keinginan berpindah kerja

Aldi (Unknown)
Widyantoro, Harry (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2025

Abstract

Peneliti ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh stres kerja dan kelelahan kerja terhadap keinginan berpindah kerja pada karyawan yang berkerja dibagian produksi di PT. Intidragon Suryatama Mojokerto. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebesar 120 responden pada bagian produksi dengan mengumpulkan data melalui kuesioner cetak yang dibagikan secara langusng pada responden, penelitian ini menggunakan teknik purpose sampling dalam pengambilan data, jenis data yang digunakan oleh peneliti adalah data primer data yang diperoleh langsung dari responden. teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan rumus slovin dengan margin of error sebesar 10%. penelitian ini menggunakan metode struktural Equation Model (SEM) dengan pendekatan Partial Least Square (PLS) dengan software SmartPLSveris 4.1.0.9. pada penelitian ini menghasilkan bahwa stres kerja tidak berpengaru signifikan terhadap keinginan berpindah kerja, stres kerja berpengaruh positif signifikan terhadap kelelahan kerja , kelalahan kerja tidak berpengaruh signifikan terhadap keinginan berpindah kerja, stres kerja tidak berpengaruh signifikan terhadap keinginan berpindah kerja dengan kelelahan kerja sebagai variabel medasi

Copyrights © 2025