HIKMAH : Jurnal Dakwah dan Sosial
Volume 5, No.2, Oktober 2025

ANTARA MIMBAR DAN PARLEMEN: PERAN PEMIMPIN PONDOK PESANTREN DALAM ISU DAKWAH POLITIK

Millati, Disye Maulidiana (Unknown)
Khotimah, Khusnul (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Dec 2025

Abstract

This study examines the dual role of Islamic boarding school leaders who also serve in legislative bodies. Using a qualitative case study approach, this research analyzes the motivations, da'wah strategies, role conflicts, and socio-religious impacts of the political involvement of H. Musyaffa', Lc., the leader of the Al-Fattah Islamic Boarding School and a member of the Central Java Provincial Legislative Council (DPRD). The research findings indicate da'wah-based political involvement, supported by moral authority, but facing challenges in the form of role conflicts and public expectations. This study contributes to the understanding of the relationship between religious leadership and contemporary political dynamics in Indonesia. Penelitian ini mengkaji peran ganda pemimpin pondok pesantren yang sekaligus berkiprah dalam lembaga legislatif. Dengan menggunakan pendekatan kualitatif jenis studi kasus, penelitian ini menganalisis motivasi, strategi dakwah, konflik peran, serta dampak sosial-keagamaan dari keterlibatan politik H. Musyaffa’, Lc., pemimpin Pondok Pesantren Al-Fattah sekaligus Anggota DPRD Provinsi Jawa Tengah. Temuan penelitian menunjukkan adanya keterlibatan politik berbasis dakwah yang ditopang oleh otoritas moral, namun menghadapi tantangan berupa konflik peran dan ekspektasi publik. Studi ini memberikan kontribusi terhadap pemahaman hubungan antara kepemimpinan religius dan dinamika politik kontemporer di Indonesia.  

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

hikmah

Publisher

Subject

Religion Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

HIKMAH adalah jurnal yang diterbitkan oleh Fakultas Dakwah Universitas Islam Bandung yang memuat tentang hasil riset di bidang ilmu dakwah dan sosial. Tujuan jurnal ini adalah untuk memublikasikan dan menyebarluaskan tulisan-tulisan dalam bidang ilmu dakwah dan sosial yang dapat memberikan ...