Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi)
Vol. 9 No. 2 (2025): Prosiding Seminar Nasional Inovasi Teknologi Tahun 2025

REDESIGN PENGGUNAAN PER UNTUK MODEL PENGUNCI PADA MESIN LONTONGAN KERUPUK KAPASITAS 50 KG/JAM

Kuni Nadliroh (Unknown)
Amru Talenta, Yoga (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Jul 2025

Abstract

Dalam sebuah kehidupan kita semua tentunya tidak luput dari yang namanya sandang, papan, serta pangan. Pangan yang dimaksud ini ialah sesuatu yang bisa dimakan, contohnya makanan kecil yaitu sebuah kerupuk. Kerupuk sendiri adalah makanan olahan yang terbuat dari bahan tepung singkong yang ditambahkan beberapa campuran bumbu. Dalam proses pembuatannya dibutuhkan alat atau mesin yang digunakan untuk produksi. Mesin pemotong lontongan salah satunya, mesin yang dapat membantu memotong dan mengiris sesuai ketebalan yang diinginkan oleh produsen. Sebelumnya telah terjadi sebuah kendala pada mesin pemotong lontongan ini, dari segi kegunaan dirasa kurang maksimal. Kemudian perancang melakukan redesign di bagian khususnya pengunci. Diubah dari model lama yang menggunakan ulir ke konsep yang baru memakai komponen per agar lebih efektif,efisien, dan tentunya optimal saat digunakan produksi kembali.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

inotek

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Electrical & Electronics Engineering Energy Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mathematics Mechanical Engineering Transportation

Description

Teknologi saat berkembang sangat cepat selama beberapa tahun terakir ini. Perkembangan teknologi tersebut merupakan salah satu dampak dari peningkatan inovasi dalam bidang teknologi. Ide-ide dan produk baru selalu ada untuk membantu kemingkatkan kualitas kehidpan manusia. Dalam rangka mendukung ...