Journal Net. Library and Information
Vol. 1 No. 1 (2024): Journal Net. Library and Information

PERANAN BUDAYA LITERASI DALAM PERILAKU PENCARIAN INFORMASI DI SMA NEGERI 1 SORKAM BARAT

Serli Martalina Hutagalung (Universitas Sari Mutiara Indonesia)
Sunyianto (Universitas Sari Mutiara Indonesia)



Article Info

Publish Date
26 Jun 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan budaya literasi dalam perilaku pencarian informasi di SMA Negeri 1 Sorkam Barat. Metode penelitian ini menggunakan deskriptif kualitatif. Data yang dikumpulkan dengan menggunakan: Observasi, wawancara dan dokumentasi. Data tersebut dianalisis secara kualitatif. 1) Budaya literasi membantu siswa untuk mengetahui bagaimana cara seseorang itu mengecek kebenaran informasi dari melalui berbagai sumber, 2) Model perilaku pencarian informasi sudah membantu siswa melakukan semua pola atau langkah-langkah pencarian dari tahapan memulai hingga penyajian dan sudah terpenuhi. Akan tetapi tahapan Perilaku Pencarian Model Khulthau point formulation, collection, dan presentation belum maksimal dilaksanakan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jnli

Publisher

Subject

Library & Information Science

Description

Journal Net. Library and Information (JNLI) merupakan wadah bagi dosen dan praktisi ilmu perpustakaan untuk menyebarkan konsep pemikiran perpustakaan, gagasan ilmu informasi atau hasil penelitian di bidang perpustakaan dan informasi. Journal Net. Library and Information merupakan jurnal open access ...