ABSTRAK Penelitian ini bertujuan : 1) mendiskripsikan dan menjelaskan peran guru akuntansi dan BPR Syariâah Dana Mulia untuk menumbuhkembangkan budaya literasi keuangan berbasis pembelajaran, 2) mendiskripsikan dan menjelaskan strategi menumbuhkembangkan budaya literasi keuangan berbasis pembelajaran . Data dikumpulkan dengan teknik wawancara dan observasi . Setelah data terkumpul dianaliss dengan teknik interaktif dan disimpulkan dengan tenik deduktif. Hasil dan pembahasan diperoleh bahwa: (1) guru dan BPR Syariâah Dana Mulia memiliki peran penting untuk menumbuhkembangkan budaya literasi keuangan berbasis pembelajaran, baik di kelas maupun luar kelas, (2) strategi menumbuhkembangkan budaya literasi berbasis pembelajaran dapat dilakukan melalui, (a) mengajak praktik langsung untuk melatih ketrampilan akuntansi dalam pembuatan laporan keuangan pada unit produksi bank mini sekolah, (b) mengajak berlatih mendiskusikan hasil pekerjaan praktik dengan teman yang lain, (c) melatih keterampilan pembuatan laporan keuangan , (d) mengajak para siswa untuk praktik menyusun laporan keuangan, (e) mengajak para siswa untuk saling memberikan koreksi dan komentar terhadap pekerjaan yang dihasilkan (f) magang di tempat dunia industri sesuai dengan keahliannya, (g) mengikuti lomba kompetensi akuntansi yang diadakan di sekolah maupun tingkat kota, (h) memiliki tabungan simpel BPR Syariah Dana Mulia, (i) pemberdayaan perpustakaan sebagai pusat sumber belajar dan informasi yang mendukung peningkatan kompetensi hardskill dan softskill. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa guru dan BPR Syariâah dana mulia memiliki peran penting untuk menumbuhkembangkan budaya literasi keuangan berbasis pembelajaran. Kata kunci: Guru, Literasi Keuangan, Pembelajaran ABTRACT This study aims to: 1) describe and explain the role of accounting teachers and BPR Syariâah Dana Mulia to foster financial literacy-based culture of learning, 2) describe and explain the strategy to develop the culture of financial literacy-based learning. Data were collected by interview and observation. Once the data is collected dianaliss with interactive techniques and concluded with tenik deductive. Results and discussion showed that: (1) teacher and BPR Syariâah Dana Mulia has an important role to foster financial literacy-based culture of learning, both in class and outside of class, (2) develop a strategy based literacy learning culture can be done through, (a ) invites direct practice to practice accounting skills in making financial reports on the production units of banks mini-school, (b) invites practicing discuss the results of the practical work with another friend, (c) practice the skills of financial reporting, (d) invite the students to practice preparing financial statements, (e) invite the students to give each other corrections and comments on the work produced (f) apprenticeship in the industry according to their expertise, (g) the race competencies of accounting, held at the school or city level, (h) has a simple savings BPR Syariâah Dana Mulia, (i) empowerment of the library as a resource center learning and information that support increased hardskill and soft skill competencies. It can be concluded that teachers and BPR Syariâah Dana Mulia have an important role to foster financial literacy-based culture of learning. Keywords: Teachers, Financial Literacy, Learning
Copyrights © 2017