Abstract: Implementation of Tourism Marketing Program to Increase Tourist Arrivals On Objects Red Island Beach (Study in Culture and Tourism Department of Banyuwangi Regency). Tourism is a sector that featured in Banyuwangi. One of the programs is the development of tourism in Banyuwangi is with their marketing program in Red Island Beach. The program aims to promote the Red Island Beach to increase tourist visits. In accordace with the purpose of the research that has been set, the type of research that researcher used is descriptive research with qualitative approach. Data collection in this research using observation, interviews and documentation. And for data analysis method used was Miles and Huberman. Based on the resultd of research, implementation of tourism marketing program which is conducted by Culture and Tourism Services have done well but not maximized. Moreover as for supporting factors is the coordination between SKPD in Banyuwangi, cooperation with mass media and sufficient budgetary resources. While inhibiting factors including Red Island Beach are in authority Ministry of Forestry and the other inhibiting factors is local communities awareness of tourism is still lacking. Keywords: implementation, tourism marketing, tourist Abstrak: Implementasi Program Pemasaran Pariwisata dalam Upaya Peningkatan Kunjungan Wisatawan Pada Objek Pantai Pulau Merah (Studi pada Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Banyuwangi). Pariwisata adalah sektor yang diunggulan di Kabupaten Banyuwangi. Salah satu program dalam pengembangan pariwisata di Banyuwangi adalah dengan adanya program pemasaran pantai pulau merah. Program ini memiliki tujuan utama yaitu melakukan pemasaran atau mempromosikan pantai pulau merah untuk meningkatkan kunjungan wisatawan. Sesuai dengan tujuan penelitian yang telah ditetapkan, metode yang digunakan oleh peneliti dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan oleh peneliti dalam penelitian ini adalah  Observasi, wawancara dan dokumentasi serta triangulasi data. Dan untuk metode analisis data menggunakan teori yang dijelaskan oleh Miles dan Huberman. Dari hasil penelitian yang dilakukan oleh peneliti, diketahui bahwa implementasi program pemasaran oleh Dinas Kebudayaan dan Pariwisata telah terimplementasi dengan baik namun masih belum optimal dalam upaya meningkatkan kunjungan wisatawan asing. Adapun faktor pendukung implementasi program pemasaran pariwisata pulau merah yaitu adanya koordinasi antar SKPD yang ada di Banyuwangi, Kerjasama dengan media massa dan Sumber daya anggaran. Sedangkan faktor penghambatnya diantaranya Objek wisata pantai pulau merah berada pada wilayah Kementrian Kehutanan dan Kesadaran masyarakat sekitar yang masih kurang. Kata Kunci: implementasi, pemasaran pariwisata, wisatawan
Copyrights © 2016