Insignia: Journal of International Relations
Vol 4 No 02 (2017): November 2017

Russia Domination Policy: Implementation of Military Operation in Ukraine (2014 – 2015)

Manurung, Hendra (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Nov 2017

Abstract

AbstrakFederasi Rusia merupakan aktor global yang menerapkan kebijakan tegas terhadap Ukraina. Guna mencapai tujuan politik nasional Rusia yang dikendalikan dari Moskwa, melalui operasi militer di tahun 2014, didefinisikan bagaimana negara tersebut berperilaku. Melalui kombinasi operasi militer dan non-militer, Rusia secara perlahan memperoleh kekuasaan melalui aneksasi Krimea. Efektivitas metoda ini dipergunakan untuk menentukan strategi perang Rusia saat ini. Dengan demikian menjelaskan bagaimana kebijakan luar negeri dan kebijakan pertahanan Rusia dari tahun 2000 hingga 2013 yang memiliki ketergantungan pada lingkungan strategis Ukraina terhadap Rusia, dan kepentingan nasional Rusia pada Ukraina. Fokus utama penelitian ini adalah pencapaian tujuan politik Rusia dalam operasi militer yang dilaksanakan di Ukraina dan menganalisa komponen keamanan nasional Rusia yang signifikan mempengaruhi interaksi konflik asimetrik.Kata-kata kunci: keamanan nasional, tujuan politik, operasi militer, perilaku negara AbstractRussia Federation as global actor applied its policies towards Ukraine remains assertive. In pursuing state’s political objectives from Moscow, the escalation of military operation in 2014 defined as the way on how the state behaves. By means of the combination of military and non-military measures on the conduct of operation, Russia is now slowly regaining its power through the annexation of Crimea. The effectiveness of this method determines to be Russia’s strategy on contemporary warfare. Thus, it explains how Russian foreign and defense policy from 2000 to 2013 that depend on surrounding strategic environment of Ukraine to Russia, and the national interests of Russia to Ukraine. The main focus of this research is on the achievement of Russia’s political objective in its military operation in Ukraine and analysis on Russia’s national security components that are significantly influence the interaction of this asymmetric conflict.Keywords: national security, political objectives, military operations, state’s behavior

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

insignia

Publisher

Subject

Arts Humanities

Description

Insignia Journal of International Relations is published biannually (April & November) by Laboratorium of International Relations, Faculty of Social and Political Sciences, Jenderal Soedirman University. This journal contains articles or publications from all issues of International Relations such ...