Jurnal Inspirasi Pendidikan
Vol 6 No 2 (2016): Agustus 2016

MODEL PEMBELAJARAN YANG MENYENANGKAN BERBASIS PEMINATAN

Diana Wulandari (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Aug 2016

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah bagaimana penerapan konsep-konsep pembelajaran untuk menciptakan model pembelajaran yang menyenangkan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif-deskriftif, pendekatan ini menitikberatkan pada pemahaman, pemikiran, dan persepsi peneliti. Hasil dari persepsi peneliti terhadap berbagai materi mengenai model pembelajaran yang menyenangkan berbasis peminatan, bahwa seorang siswa memiliki minat yang berbeda pada materi pelajaran tertentu di sekolah. Hal itu tidak bisa dilepaskan dari model pembelajaran yang menyenangkan, sehingga siswa tersebut memiliki minat untuk terus mempelajari materi tersebut pada jenjang pendidikan selanjutnya. Kata kunci : Model Pembelajaran, Minat, Bakat

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

jrnspirasi

Publisher

Subject

Education

Description

The Jurnal Inspirasi Pendidikan is a publication that contains the results of critical research and studies in the fields of education and teaching. Published twice in one year by the Association of Educators of Universitas Kanjuruhan Malang. This journal is expected to be the medium of publication ...