INOVTEK POLBENG
Vol 6, No 1 (2016): INOVTEK VOL.6 NO 1 - 2016

PENGARUH FREKUNESI SAMPLING DALAM MENENTUKAN LOKASI SUMBER SUARA

Muhammad Afridon (Program Studi Teknik Elektronika Politeknik Negeri Bengkalis)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2016

Abstract

Abstrak Manusia dapat menentukan arah lokasi sumber suara karena adanya perbedaan gelombang suara. Sistem pendengaran manusia, banyak peneliti yang mengimplementasikan pencari lokasi sumber suara. Metode yang diterapkan untuk mengetahui lokasi sumber suara menggunakan Time Difference Of arrival Estimation (TDOA) dengan frekuensi sampling yang berbeda. Fekuensi sampling yang digunakan 4 KHz dan 6 KHz. Penelitian ini dapat diaplikasikan pada sebuah teleconference, sistem dapat mencari lokasi sumber suara manusia dalam bidang setengah lingkaran ( ), dengan frekuensi sampling 4 KHz dan sudut resolusi terbaik berkisar 150 sedangkan untuk frekuensi sampling 6 KHz dengan resolusi terbaik berkisar 100. Kata kunci : Frekuensi sampling, lokasi sumber suara, TDOA

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

IP

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Inovasi dan Teknologi Politeknik Negeri Bengkalis merupakan jurnal berbasis penelitian ilmiah. Artikel ilmiah dapat berupa hasil penelitian, artikel penelitian asli, review dan kajian ...