Jurnal Aplikasi Bisnis
Volume 7 Nomor 9, Oktober 2008

PERTUMBUHAN EKONOMI DAN KETIMPANGAN ANTAR KECAMATAN Dl KABUPATEN KLATEN (TAHUN 2003 - 2007)

Diana Wijayanti Wijayanti (Unknown)
Arief Eko Pratono (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Mar 2017

Abstract

Penelitian ini berjudul "Pertumbuhan Ekonomi dan Ketimpangan antarKecamatan di Kabupalen Klaten Tahun 2003-2007". Penelitian ini bertujuan untukmenganalisis besarnya ketimpangan antar kecamatan di kabupaten Klaten danuntuk membuktikan apakah ada korelasi antara pertumbiihan ekonomi denganketimpangan ekonomi di Kabupaten Klaten pada tahun 2003-2007. Dengan menggunakan Tipologi Klassen, Indeks Williamson, Indeks Enteropi Theil danKorelasi Pearson dengan menggunakan data Pendapatan Perkapita dan JumlahPenduduk Kabupaten Klaten tahun 2003- 2007 yang bersumber dari data BPSKabupaten Klaten, hasil penelitian menunjukkan bahwa ada kecenderungan terjadikenaikkan ketimpangan antar Kecamatan di Kabupaten Klaten. Hasil korelasiPearson menunjukkan ketimpangan Williamson dan Theil memiliki pengaruh yangkuat dan positif terhadap pertumbuhan ekonomi. Untuk mengatasi hal tersebut,pemerintah Kabupaten Klaten dalam menentukan kebijakan pembangunan harusmenggunakan beberapa strategi dengan mempertimbangkan kondisi dan potensimasing-masing kecamatan di kabupaten Klaten.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

JABIS

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Jurnal Aplikasi Bisnis (JABIS) is a journal periodical written both in Indonesian and English language. JABIS published by Diploma III Economy of Universitas Islam Indonesia twice a year on July and December. JABIS is a media of communication and reply forum for scientific works especially ...