Tamaddun: Jurnal Kebudayaan dan Sastra Islam
Vol 17 No 2 (2017): Tamaddun: Jurnal Kebudayaan dan Sastra Islam

ATRAKSI BARONGSAI: DARI KLENTENG KE MALL” SEBUAH FENOMENA DESAKRALISASI SIMBOL RITUAL AGAMA

Amilda Sani (UIN Raden Fatah Palembang)



Article Info

Publish Date
01 Jan 1970

Abstract

Dimana melihat ekspresi simbol-simbol agama di Indonesia? Maka jawabannya adalah Mall. Mall adalah ruang publik dimana setiap individu dapat mengaksesnya secara bebas dan memberi makna terhadap segala ekspresi yang muncul di ruang tersebut, salah satunya adalah diberikannya ruang untuk munculnya simbol-simbol keagamaan dengan tujuan yang sama yaitu komersialisasi dengan tujuan menarik keuntungan.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

tamaddun

Publisher

Subject

Humanities

Description

The purpose of this journal publication is to disseminate the conceptual thoughts and ideas or research results that have been achieved in the area of social humanities. ...