MATEMATIKA DAN PEMBELAJARAN
Vol 1, No 1 (2013): MATEMATIKA DAN PEMBELAJARAN

PENENTUAN HARGA OPSI EROPA DENGAN MODEL BINOMIAL

Djaffar Lessy (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Jun 2013

Abstract

Banyak model telah ditemukan untuk menentukan harga opsi. Model binomial dianggap sebagai model yang paling sederhana. Model ini digunakan dengan asumsi bahwa pergerakan bahwa harga aset hanya memiliki dua kemungkinan kejadian, yaitu harga aset naik atau harga aset turun. Untuk menentukan harga opsi Eropa dengan model binomial terbagi atas dua model, yaitu: model binomial dan model binomial kombinatorik. Dari hasil simulasi menunjukkan bahwa harga opsi Eropa dengan model binomial konvergen ke harga opsi menurut rumus Black-scholes. Kata kunci : opsi Eropa, model binomial

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

INT

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Education Environmental Science Mathematics

Description

Jurnal Matematika dan Pembelajaran is an academic journal, publishing two issues per year (June and December). It is published by Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat of Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Ambon, Indonesia. This journal seeks to provide a venue for sharing new ...