Lex Scientia Law Review
Vol 2 No 1 (2018): Berbagai Aspek Hukum dan Keadilan dalam Era Pembangunan Berkelanjutan

Pengentasan Kemiskinan di Desa Talok Melalui Pendidikan Non Formal Berbasis Anyaman Bambu dengan Metode Pembangunan Berkelanjutan Pasal 7 UU No. 13 Tahun 2011 Menuju Sustainable Development Goals (SDGs) di Indonesia 2045

Apriliani, Rintan Purnama Ayu (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Jun 2018

Abstract

Salah satu tujuan dalam Sustainable Development Goals (SDGs) adalah pemerataan pendidikan. Permasalahan pendidikan yang ada di negara berkembang, salah satunya di Indonesia, adalah persoalan akses dan peluang memperoleh pendidikan. Padahal, pendidikan merupakan salah satu hak dasar yang wajib dipenuhi oleh negara. Tulisan ini akan melihat alternative pemerataan pendidikan melalui peningkatan pendidikan non-formal di Desa Talok Kabupaten Tegal Jawa Tengah.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

lslr

Publisher

Subject

Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Lex Scientia Law Review (LeSRev) is a peer reviewed journal organized by Undergraduate Law Student, Faculty of Law, Universitas Negeri Semarang (UNNES), Indonesia. The Journal published biannual every May and November. LeSRev is intended to be a scientific and research journal for all undergraduate ...