JURNAL BERKALA ILMIAH EFISIENSI
Vol 18, No 3 (2018)

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP BELANJA LANGSUNG DI KABUPATEN KEPULAUAN SANGIHE

Lukas, Meylan F. (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Sep 2018

Abstract

Otonomi daerah adalah daerah dapat memaksimalkan potensi daerahnya sehingga pembangunan di pusat dapat berjalan seimbang dengan pebangunan di daerah. Otonomi daerah atau sering disebut desentralisasi fiskal mengharuskan pemerintah dan masyarakat bersama-sama membangun daerahnya sendiri.   Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis adanya hubungan Pendapatan Asli Daerah dan Pertumbuhan Ekonomi terhadap Belanja Langsung di Kabupaten Kepulauan Sangihe. Alat analisis ini adalah model regresi linier berganda dengan data sekunder. Hasil penelitian menunjukkan terdapat hubungan searah antara Pendapatan Asli Daerah Dan Pertumbuhan Ekonomi Terhadap Belanja Langsung.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

jbie

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi diterbitkan oleh Jurusan Ilmu Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sam Ratulangi Manado, sebagai media informasi, penelitian dan karya ilmiah dalam bidang Ilmu Ekonomi, Ekonomi Perencanaan, Ekonomi Pembangunan, Ekonomi Moneter, Ekonomi Publik, ...