Jurnal Infomedia
Vol 2, No 1 (2017): Jurnal Infomedia

Meningkatkan Behaviour Npc Pada Game 3d Survival Menggunakan Metode Markov

Derry Gunawan (Unknown)
Atthariq Atthariq (Unknown)
Aswandi Aswandi (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Dec 2017

Abstract

Game Surival Shooter adalah game yang pemainnya mengalahkan semua musuh yang menghadangnya untuk bertahan hidup agar mencapai titik puncak keberhasilan dari suatu misi. Di dalam permainan untuk mengumpulkan score yang dicapai berdasarkan misi yang ada dengan mengalahkan semua musuh yang menghampirinya, tetapi musuh pun ikut menyerang sampai darah pemain habis. Penelitian ini bertujuan menentukan hasil perhitungan aksi NPC yang sering terjadi. Metode yang digunakan untuk menentukan perilaku NPC adalah Markov Chain yang dimasukan di Finite State Machine. Uji coba implementasi Markov chain ke Finite State Machine pada perilaku NPC sesuai dengan desain output perilaku yang didesain sebelumnya, yaitu patrol, mengejar dan menyerang player. Hasil Pengujian dari 10 data kondisi player yang berbeda perilaku NPC adalah NPC Patrol 60%, NPC Mengejar 20% dan NPC 20% Menyerang.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

infomedia

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Infomedia ini merupakan Wadah Karya Ilmiah dari Jurusan Teknologi Informasi dan Komputer dengan bidang ilmu Teknik Informatika, Multimedia dan Jaringan dari berbagai kalangan, baik Akademis, Mahasiswa D4/S1/S2/S3, Praktisi, Industri, dan Instansi Pemerintahan. Harapan kami selaku Redaktur ...