JURNAL KEPARIWISATAAN
Vol 3 No 1 (2004): Kepariwisataan-Maret

LANSKAP PEMASARAN BALI DAN IMPLIKASINYA TERHADAP STRATEGI PEMASARANNYA

Suradnya, I Made (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Mar 2004

Abstract

Dalam bcberapa tahun terakhir ini, lanskap pemasaran panwisata daerahtujuan wisata Bali telah mengalami pergeseran yang cukup signitikan. Halini tidak teilepas dan adanya pengaruh perubahan-perubahaii lingkunganpeinasaran, baik padatingkat internasional maupun di tingkat regional. Untuktetap dapat mempertahankaii posisinya sebagai salah satii daerah lujuanwisata utama dunia di tengah-tengah persaingan yang semakin ketat. Bahperil! segera menyusun langkah-langkah strategis di bidang pcmasarannya.Strategi penetrasi pasar (market penetration .strategy) dapat dipertimbangkanuntuk menghadapi berbagai tantangan jangka pendek. sedangkan untukj a n g k a panjang strategi diversifikasi (diversification strategy) akanmerupakan pilihan yang lebih tepat untuk menghadapi adanyakecenderiingan pasar wisata dunia yang semakin terfragmentasi. Di sampingitu. kemajuan yang pesat di bidang teknologi informasi harus dapatdimanfaatkan secara tepat untuk meningkatkan kinerja pemasaran daerahtujuan wisata B a l i.

Copyrights © 2004






Journal Info

Abbrev

jpar

Publisher

Subject

Arts Humanities Social Sciences

Description

Jurnal Kepariwisataan bertujuan untuk menyebarkan analisis kritis dari para periset dan akademisi mengenai berbagai isu-isu kepariwisataan baik dalam perpektif nasional maupun internasional. Jurnal ini diterbitkan setelah menjalani proses peer-double blinded-review oleh dewan reviewer. Secara ...