Buana Pendidikan: Jurnal Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Unipa Surabaya
Jurnal Fakultas Keguruan dan Pendidikan Universitas PGRI Adi Buana Surabaya

PENGEMBANGAN BUKU AJAR ETIKA PROFESI KEPENDIDIKAN BAGI MAHASISWA PASCASARJANA UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA

Hari Karyono (Universitas PGRI Adi Buana Surabaya)



Article Info

Publish Date
07 Mar 2018

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan buku ajar Etika Profesi Kependidik untuk mahasiswa Program Pascasarjana Universitas PGRI Adi Buana Surabaya. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan, dengan model pengembangan Dick & Carey. Hasil pengembangan berupa draft buku ajar selanjutnya divalidasi. Proses validasi melibatkan ahli materi Etika Profesi, ahli media pembelajaran, dan praktisi pembelajaran. Hasil pengembangan buku ajar menunjukkan rata-rata hasil validasi sangat valid dan ujicoba berada pada kategori layak digunakan dengan predikat baik. Berdasarkan hasil penelitian disarankan untuk melakukan uji coba buku ajar ini dalam skala yang lebih luas. Terutama mahasiswa kependidikan (calon guru) di luar Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

jurnal_buana_pendidikan

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal ini terbit dua kali setahun bulan Februari dan Oktober berisi tulisan ilmiah tentang pendidikan, baik yang ditulis dalam Bahasa Indonesia maupun Bahasa Inggris. Tulisan yang dimuat dapat berupa analisis, kajian pustaka, atau hasil ...