Ijtimaiyah: Jurnal Ilmu Sosial dan Budaya
Vol 1, No 2 (2017): IJTIMAIYAH

EFEKTIVITAS KOMUNIKASI GURU DALAM PEMBELAJARAN

Zunidar Zunidar (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Dec 2017

Abstract

Pembelajaran di dalam kelas tidak mungkin berlangsung dengan efktif jika tidak terjadi komunikasi antara guru dengan siswa. Oleh sebab itu, efektivitas komunikasi harus dilaksanakan oleh guru melalui interaksi dengan bahasa lisan, dan tulisan serta gestur sehingga pesan yang terbingkai dalam materi pelajaran dapat diterima anak didik dengan baik. dengan demikian komunikasi pembelajaran terbentuk dari gaya mengajar guru, baik dalam penggunaan strategi, metode mengajar, maupun penggunaan media dan pendekatan mengajar yang digunakan guru. Pesan yang berupa materi pelajaran, baik pengetahuan, sikap dan keterampilan yang disampaikan guru melalui penggunaan metode pembelajaran sehingga terjadai perubahan perilaku anak didik.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

ijtimaiyah

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Jurnal ini merupakan jurnal Pendidikan dan penelitian berbasis sosial dan budaya. (P-ISSN : 2541-660x dan E-ISSN: 2829-6877) diterbitkan oleh Prodi Tadris Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN SU Medan. Jurnal Ijtimaiyah Ilmu Sosial dan Budaya ini tidak hanya menerima ...