Penelitian ini menggunakanpendekatan deskriptif kualitatif, dilaksanakan dalam dua siklus dan telah melalui empat tahap penelitian perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Penelitian ini bertujuan mendeskrisikan pendekatan Discovery Learning dalam meningkatkan hasil belajar muatan IPA di kelas 4B SDN Sananwetan 2. Hasil belajar setelah diterapkan Discovery Learning menunjukkan peningkatan yang konsisten dari pertemuan pertama siklus I sampai dengan pertemuan terakhir siklus II.
Copyrights © 2018