Tadarus: Jurnal Pendidikan Islam
Vol 3, No 2 (2014)

Efektifitas Metode Bercerita Dalam Membentuk Karakter Siswa Di Taman Kanak-Kanak Permata Ibu Gunung Anyar Surabaya

Sri Eni Lestari (Faculty Of Islamic Studies, Muhammadiyah Surabaya University)



Article Info

Publish Date
10 Nov 2018

Abstract

ABSTRAK Anak-anak merupakan penentu masa depan suatu bangsa, maju atau tidaknya masa depan suatu bangsa tergantung pada baik atau tidaknya pendidikan yang diberikan kepada anak-anak.Penelitian ini dengan judul Efektifitas Metode Bercerita Dalam Membentuk Karakter Siswa Di Taman Kanak-kanak Permata Ibu Gunung Anyar Surabaya. Dengan rumusan masalah : Bagaimana pelaksanaan metode bercerita dalam proses belajar mengajar di TK Permata Ibu Gunung Anyar Surabaya, Bagaimana karakter siswa di TK Permata Ibu Gunung Anyar Surabaya, Adakah efektifitas metode bercerita terhadap karakter siswa di TK permata Ibu Gunung Anyar Surabaya, Sejauh mana efektifitas metode bercerita terhadap karakter siswa di TK Permata Ibu Gunung Anyar Surabaya.Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif yang tehnik pengumpulan menggunakan observasi, interview, dokumentasi.Metode bercerita merupakan sebuah metode yang efektif dalam rangka pembentukan karakter. Melalui metode bercerita anak akan lebih mudah menangkap pesan agama atau moral yang dibawakan oleh sang tokoh

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

Tadarus

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

TADARUS is a Islamic education journal published by UMSurabaya Publishing, Muhammadiyah Surabaya University. This journal focuses on the publication of research results and scientific articles on Islamic education from a multidisciplinary perspective, create innovative concepts, theories, paradigms ...