Jurnal Empower : Jurnal Pengembangan Masyarakat Islam
Vol 3, No 2 (2018)

KAJIAN LITERASI STRATEGI COPING PADA ANAK JALANAN DI JOGJAKARTA

Siti Aminah (UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2018

Abstract

ABSTRAK Ide awal dari tulisan ini adalah menghangatkan kembali data yang pernah saya dapatkan ketika menjadi Mahasiswa Pascasarjana Psikologi UGM. Salah satunya adalah teori tentang penanganan anak jalanan dengan strategi coping. Strategi coping menurut hemat saya lebih dimaknai sebagai solusi bagi diri seseorang dalam menemukan setiap masalah, baik lingkungan maupun dari dirinya sendiri. Sederhanya individu tersebut mampu menyelesaikan, baik dalam waktu yang dekat maupun waktu yang lama. Dalam  tulisan ini, beberapa yang diungkap adalah startegi coping, yakni sebuah strategi yang biasa dan efektif untuk penanganan anak jalanan. Anak jalanan yang dimaksudkan adalah mereka yang mengalami kesulitan khusus dan biasa hidup di jalanan untuk segera ditangani secara cepat. Selain itu, permasalahan yang sering muncul bagi anak jalanan sendiri terkait dengan eksploitasi kekerasan, pekerjaan, seksual, kesehatan, narkoba, dan yang lain. Anak jalanan ini muncul diakibatkan faktor ekonomi keluarga yang tidak cukup untuk biaya sekolah sehingga menuntut untuk membantu keluarga dalam memenuhi kebutuhan hidup keluarga. Ada juga karena diajak temannya dengan meminta-minta di jalanan. Alhasil pekerjaan ini cepat mendapatkan uang dengan tidak terlalu berat untuk dilakukan oleh anak-anak.  Kesimpulan sementara bahwa penanganan anak jalanan yang tumbuh di kota-kota dapat dilakukan dengan strategi coping, yang tidak lain adalah individu berusaha untuk mengelola ketidaksesuaian yang dirasakan antara tuntutan dan sumber daya yang dimiliki dalam situasi yang menimbulkan stress.  Kata Kunci: Coping, Anak Jalanan, Strategi, Literasi ABSTRACTThe early idea of this writing is to warm up the data that I have ever goten when I was a student at Psychology Graduate school of UGM. One of them was a theory of handling street children with coping strategies. Coping strategy in my definition refers as solution for someone in finding every problem both with the environment and even from itself. Simply, their individual is able to solve it, both in the near and long term. This paper reveals coping strategies which means an ordinary and effective strategy for handling street children. Street children here means those who experience special difficulties and are used to living on the streets to be dealt with quickly. Furthermore the problems that often arise for street children related to violence, exploitation, labour exploitation, sexuality, health, drugs, etc. The emergence of this street children is causes by economic factors of their family, which is not enough for school fees so it demands to help the family in meeting the family's living needs. Some of them were invited by his friend so begging on the street. The Results this kind of occupation quickly got a lot of money and not too heavy for children to do. The hypothesis that handling street children, which are growing in the cities could be done by coping strategies which means the individuals strive to manage perceived discrepancies between demands and resources which owned in stressful situations. Keywords: coping, street children, strategy, literation.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

empower

Publisher

Subject

Arts Humanities Earth & Planetary Sciences Environmental Science Social Sciences

Description

The EMPOWER Journal focuses on the theme and topic of Development of Islamic Communities and Social Sciences Paradigms and Theories, including: 1) Management of Islamic Community Welfare. 2) Social History of Indonesian Islamic Society. 3) Development Studies. 4) Culture. 5) Islamic politics. 6) ...