Tadbir: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam
Vol 6 No 2 (2018): Tadbir: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam

Revitalisasi Nilai-Nilai Karakter Dalam Meningkatkan Sikap Belajar Peserta Didik Pada Mata Pelajaran Al-Qur’an Hadits

Titi Katili (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Aug 2018

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui revitalisasi nilai-nilai karakter meningkatkan sikap belajar peserta didik pada Mata Pelajaran Qur’an Hadits khususnya di MTs Negeri 2 Kabupaten Gorontalo. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, tes dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dilakukan melalui tahapan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa revitalisasi nilai-nilai karakter dalam meningkatkan sikap belajar peserta didik pada mata pelajaran Qur’an Hadits di MTs Negeri 2 Kabupaten Gorontalo yaitu nilai religius, jujur, mandiri, toleransi, tanggungjawab dan disiplin. Cara guru mengintegrasikan pada pembelajaran dengan memasukkan ke enam nilai/karakter tersebut kepada seluruh kompetensi dasar dalam RPP, tanpa ada pemilahan dari nilai/karakter bersangkutan. Pengintegrasian tersebut dilakukan dengan cara melakukan penekanan tertentu pada materi yang berhubungan dengan nilai karakter yang dibiasakan kepada peserta didik.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

tjmpi

Publisher

Subject

Education

Description

Tadbir: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam is a scientific journal that published by IAIN Sultan Amai Gorontalo. This journal encompasses research articles, original research report, reviews in Islamic education in any fields including: Policy in Education, Leadership in Education, ...