AGROMIX


ANALISIS PROYEKSI SEKTOR PERTANIAN DI PROVINSI MALUKU UTARA

Karmila Ibrahim (Universitas Khairun)



Article Info

Publish Date
18 Nov 2017

Abstract

Analisis LQ Sektor pertanian, subsektor tanaman pangan, perkebunan, kehutanan dan perikanan merupakan subsektor unggulan. namun keunggulan alokasi yang bernilai negatif menunjukkan bahwa subsektor perkebunan tidak memiliki keunggulan alokasi tapi memiliki keunggulan kompetitif, sehingga subsektor perkebunan merupakan subsektor unggulan pada sektor pertanian di Provinsi Maluku Utara. Dari analisis trend kontribusi sektor pertanian menunjukkan kecendrungan garis trend yang negatif, artinya bahwa trend kontribusi PDRB sektor pertanian menurun.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

AGROMIX

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry

Description

Journal of Agromix as a scientific study and information on agricultural fields containing scientific writings, a summary of the results of research, service, critical thinking about Agricultural, Fisheries, Agricultural Product Technology, Animal Husbandry, and all fields related to ...