IKRA-ITH EKONOMIKA
Vol 2 No 2 (2019): IKRAITH-EKONOMIKA vol 2 Nomor 2 Bulan Juli 2019

PENGARUH IKLIM ORGANISASI TERHADAP MANAJEMEN KONFLIK BERDAMPAK PADA KOMITMEN ORGANISASI

., Kuswanti (Unknown)
Nilawati, Evi (Unknown)
Setiawan, Hartono (Unknown)
Anri Widyayani, Fransisca (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Nov 2018

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini dilakukan pada salah satu perusahaan badan usaha milik negara yangbergerak dalam bidang jasa keuangan dengan tujuan untuk menguji model teoritik mengenaipengaruh iklim organisasi terhadap pelaksanaan manajemen konflik yang berdampak padakomitmen karyawan terhadap organisasi. Penggumpulan data responden menggunakaninstrument kuesioner skala Linkert terhadap karyawan tetap dengan lama kerja lebih dari satutahun. Teknik pengolahan data menggunakan program software Lisrel dengan metodestatistik aplikasi menggunakan The Structural Equation Model (SEM). Dari hasil pengolahandata dapat disimpulkan bahwa adanya pengaruh secara signifikan iklim organisasi terhadapmanajemen konflik dan berdampak pada tingkat komitmen karyawan terhadap organisasi.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

IKRAITH-EKONOMIKA

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

This scientific journal of IKRA-ITH Ekonomiika is a Scientific Journal for the publication of economic papers published by the YAI University Persada Indonesia Research and Community Service Institute. This scientific journal is a means of pouring ideas and lecturer papers working in the field of ...