Jurnal Mitra Pendidikan
Vol 3 No 1 (2019): Jurnal Mitra Pendidikan Edisi Januari

SITUS CANDI JAGO SEBAGAI SUMBER PEMBELAJARAN SEJARAH DI KOTA MALANG

Hendri Setiawan (IKIP BUDI UTOMO MALANG)
Debi Setiawati (IKIP Budi Utomo Malang)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2019

Abstract

Situs Candi Jago terletak di di dusun Jago, desa Tumpang, Kecamatan Tumpang Kabupaten Malang. Candi Jago merupakan pendharmaan Raja Singasari ke-4 yang bernama Wisnuwardhana yang meninggal tahun1268 M. .Bagian atap candi mengalami kerusakan sehingga tidak berbentuk, Akan tetapi di bagian dinding candi dan kaki candi terdapat relief yang memiliki nilai historis. Untuk bagian dinding terdapat relief berupa ceritera pabel atau ceritera binatang, sedangkan pada kaki candi terdapat relief tentang Arjuna Wiwaha. Disamping itu juga terdapat arca-arca perwujudan dewa dan dewi bercorak Hindu. Ceitera pabel dan Arjuna Wiwaha mengandung nilai nation building, yang dapat disampaikan kepada siswa-siswi di Malang, melalui pembelajaran sejarah. Oleh karena itu situs candi jago tidak hanya menyimpan nilai peradaban Hindu dan budha pada masa yang lampau, akan tetapi dapat digunakan sebagai sumber pembelajaran sejarah yang inovatif dan contextual.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

e-jmp

Publisher

Subject

Education Mathematics

Description

Jurnal Mitra Pendidikan adalah Jurnal hasil penelitian dalam bidang pendidikan. Isi jurnal ini diharapkan menjadi inspirasi para Tenaga Pendidik dalam pengembangan ...