Prosiding SAKTI (Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi)
Vol 2, No 2 (2017): Vol 2, No 2 (2017): Prosiding Seminar Nasional Ilmu Komputer dan Teknologi Infor

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN SUPPLIER BAHAN BAKU KATERING CV. RIYANISA SEKARSARI MANDIRI MENGGUNAKAN METODE FUZZY TSUKAMOTO

Astuti, Indah Fitri (Unknown)
Suyatno, Addy (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Sep 2017

Abstract

Mengambil keputusan adalah salah satu dari kegiatan manusia yang paling mendasar dalam kehidupansehari-hari.Proses pengambilan keputusan dalam dunia bisnis menjadi salah satu kunci yang mendasar danpenting seperti dalam inventory control, pengembangan produk baru, investasi, sampai pada pemilihansupplier.Salah satu upaya untuk mendapatkan supplier bahan baku terbaik adalah dengan melakukan pemilihansupplier. Metode yang dapat digunakan dalam memecahkan permasalahan tersebut salah satunya denganmenggunakan metode tsukamoto. Sistem pendukung keputusan pemilihan supplier bahan baku dengan metodetsukamoto menghasilkan suatu sistem yang dapat menentukan nilai rekomendasi supplier. Dalam sistempendukung keputusan ini terdapat 4 variabel yang digunakan, yaitu: kebersihan, harga, pengalaman dansertifikat. Variabel harga dibagi menjadi tiga kategori, yaitu murah, sedang, mahal. Variabel kebersiham dibagimenjadi tiga kategori, yaitu kurang, sedang, baik. Variabel pengalaman dibagi menjadi tiga kategori, yaitukurang, sedang, baik. Variabel sertifikat dibagi menjadi tiga kategori, yaitu kurang, cukup, baik. Hasilperhitungan sistem pendukung keputusan tidak berbeda dengan hasil perhitungan yang dilakukan secara manual.Pada hasil perhitungan dari data uji coba sistem nilai rekomendasi dari supplier adalah 33.555, 35.76923 dan38.256.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

SAKTI

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Proceeding SAKTI has a redaction under the Faculty of Computer Science and Information Technology (FKTI), Mulawarman University. The editorial board consists of lecturers of the Faculty of Computer Science and Information Technology (FKTI) in various fields of expertise such as Software Engineering, ...