Deiksis
Vol 2, No 01 (2010): Deiksis

ILUSTRASI SEBAGAI ASPEK PENDUKUNG DALAM KOMUNIKASI, Studi Kasus : Peranan Ilustrasi sebagai Bahasa Nonverbal yang Mendukung Penyampaian Komunikasi pada Dongeng Anak

Santi Sidhartani (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jan 2010

Abstract

wujud pesan non verbal. Dalam sebuah cerita atau dongeng anak, seringkali ilustrasi menjadi sebuah bagian yang penting karena selain memiliki nilai fungsional, ilutrasi juga berfungsi sebagai aspek estetis dalam sebuah cerita. Ilustrasi dalam sebuah cerita atau dongeng anak harus dapat mewakili cerita yang disampaikan sekaligus memenuhi aspek estetik sehingga menarik untuk anak-anak. Tujuan penulisan ini adalah untuk mengkaji bagaimana ilutrasi dalam sebuah cerita anak-anak dapat mewakili dan mengkomunikasikan aspek budaya yang terkandung di dalamnya. Kata kunci: ilutrasi, komunikasi non verbal, konteks budaya

Copyrights © 2010






Journal Info

Abbrev

Deiksis

Publisher

Subject

Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Deiksis is a journal that aims to be a peer-reviewed platform and an authoritative source of information. We publish scientific works from national and international lecturers, researchers, students, and practitioners to present their new ideas, concepts, and theories in Indonesian language and ...