Jurnal Ilmiah Fillia Cendekia
Vol 1 No 1 (2016): Jurnal Ilmiah Filia Cendekia

PERSENTASE KARKAS DAN LEMAK ABDOMEN AYAM BROILER YANG DIBERI PERLAKUAN BERBEDA PADA FREKUESI PEMBERIAN PAKAN DAN DOSIS PENAMBAHAN DEDAK FERMENTASI

Mubarok Akbar (Fakultas Pertanian UNISKA Kediri)
Sri Sutrismi (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Mar 2016

Abstract

Salah satu cara untuk meningkatkan kandungan nutrisi d kecernaan dedak adalah dengan melalui proses fernentasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persentase karkas dan lemak abdomen ayam broiler. Rancangan percoban yang digunakan adalah Percobaan Faktorial dengan Rancangan Acak Lengkap (RAL) , terdiri 2 faktor yaitu frekuensi pemberian pakan (F) dan dosis penambahan dedak fermentasi (D). Parameter yang diamati dalam penelitian adalah persentase karkas dan lemak abdomen ayam broiler. Hasil analisis variansi menunjukkan bahwa frekuensi pemberian pakan dan dosis penambahan dedak fermentasi tidak memberikan pengaruh yang nyata (P>0,05) terhadap persentase karkas dan lemak abdomen ayam broiler. Frekuensi pemberian pakan yang berbeda dan dosis penambahan dedak fermentasi sampai level 15% belum dapat meningkatkan persentase karkas dan menurunkan lemak abdomen ayam broiler.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

FilliaCendekia

Publisher

Subject

Immunology & microbiology Veterinary Other

Description

Jurnal Ilmiah Fillia Cendekia is a scientific journal that was published in 2016, this journal contains scientific writings, summaries of research results, discussion of literature and articles on community service information related to the field of animal ...