Nizham Journal of Islamic Studies
Vol 6 No 02 (2018): Hukum Ekonomi Syariah

IMPLEMENTASI AL-DALALAH MAFHUM AL-MUKHALAFAH AL-SYAFI'IYAH DALAM ILMU EKONOMI ISLAM.docx

Rokhmat Subagiyo (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Jan 2019

Abstract

Umat Islam hidup di dunia ini bertujuan untuk mendapatkan ridho Allah SWT, dengan berlandaskan pada nash Al-Qur’an dan hadits nabi Muhammad SAW. Kalimat-kalimat yang ada di dalamnya membuka peluang interprestasi yang berbeda. Oleh sebab itu timbul makna yang yang bervariasi terhadap perintah/larangan. Agar terhindar dari taklid yang berlebihan dalam sebuah memahami nash ekonomi Islam, penting untuk mengkaji pentingnya al-dalalah mafhum al-mukhalafah as-Syafiiyah.Hasilnya antara lain: ada perbedaan pendapat di antara imam madzab, diantaranya Imam Syafi’i beranggapan dalam nash terdapat dua pemikiran yang lebih dikenal dengan dalalah al-manthuq dan dalalah al-mafhum. Dalalah al-mafhum terdiri atas mafhum muwafaqat dan mafhum mukhalafah. Jenis-jenis mafhum mukhalafah yaitu mafhum sifat, syarath, ghayah, ‘adad dan laqab.

Copyrights © 2018