JOURNAL OF LAW AND GOVERMENT SCIENCE
Vol 4, No 2 (2018): Oktober 2018

PRINSIP ITIKAD BAIK, SUATU PENDEKATAN KONSEPTUAL

Nurarafah Nurarafah (Program Studi Ilmu Hukum, Fakultas Hukum, Universitas Malikussaleh, Aceh, Indonesia)



Article Info

Publish Date
20 Mar 2019

Abstract

Perkembangan hukum perjanjian atau atau kontrak yang didasari oleh kebebasan berkontrak (freedom of contract) juga membawa konsekuensi melahirkan kontrak-kontrak baru yang berpotensi untuk melahirkan permasalahan baru. Interaksi bisnis dan perdagangan akan banyak menemukan masalah baru mengingat banyak prinsip yang berbeda pada masing-masing sistem hukum yang berlaku. Oleh karena itu sangatlah penting bagi para pihak yang mengadakan perjanjian untuk mempelajari dan memahami substansi atau isi perjanjian sebelum melakukan kesepakatan perjanjian tersebut.Kata kunci : itikad baik, konseptual

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

Publisher

Subject

Description

Journal of Law and Government Science (JLGS) is publishing the manuscript of outcome study, and conceptual ideas which specific in the sector of Law science. We are interested in topics which relate generally to Law issues in Indonesia and around the ...