Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Pembangunan
Vol 3, No 4 (2018): November 2018

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN JUMLAH DAYA LISTRIK RUMAH TANGGA DI KOTA BANDA ACEH

Fajriah Fajriah (Unknown)
Nur Aidar (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Feb 2019

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk melihat apa saja faktor yang mempengaruhi permintaan jumlah daya listrik rumah tangga di Kota Banda Aceh. Penelitian menggunakan data primer yang berasal dari 155 responden yang berhasil diwawancarai dan dianggap mewakili jumlah populasi dari tiga kecamatan dengan jumlah penduduk tertinggi di Kota Banda Aceh. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa jumlah alat rumah tangga yang menggunakan listrik, jumlah tanggungan keluarga, dan pendapatan mempengaruhi jumlah daya listrik rumah tangga secara serempak mempengaruhi jumlah daya listrik rumah tangga.Kata Kunci:  Jumlah Daya Listrik, Alat Rumah Tangga, Tanggungan Keluarga, Pendapatan

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

EKP

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

JURNAL ILMIAH MAHASISWA EKONOMI PEMBANGUNAN (JIM-EKP) is an open access academic journal of students of Development Economics Department published by Development Economics Department, Faculty of Economics and Business, Syiah Kuala University, Banda Aceh, Aceh, Indonesia. It is published four times a ...