Masalah penelitian adalah untuk menguji dan menganalisis pengaruhempiris dari likuiditas, profitabilitas, ukuran perusahaan, tangibility, growthopportunity, earning volatility dan non debt taxes shield terhadap financialleverage. Metodologi penelitian ini menggunakan purposive sampling yangvalid. Data diambil dari Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini menggunakanmodel data panel dan diolah menggunakan software eviews 9. Jumlahsampel adalah 9 perusahaan. Tujuan dari tes ini adalah untuk membuktikanpengaruh variabel independen terhadap variabel dependen. Hasil penelitianini menunjukkan bahwa likuiditas berpengaruh signifikan terhadap financialleverage, sementara itu profitabilitas, ukuran perusahaan, tangibility, growthopportunity, earning volatility dan non debt taxes shield tidak mempengaruhifinancial leverage.
Copyrights © 2019