Prosiding Seminar Nasional Pakar
Prosiding Seminar Nasional Pakar 2019 Buku I

PERANCANGAN SISTEM KENDALI UNTUK BOLA PENYEIMBANG PADA BALOK

Rudy S. Wahjudi (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Apr 2019

Abstract

Dalam merancang sistem kendali model kendalian harus diketahui terlebih dahulu, supaya karakteristik kendalian dapat diketahui terlebih dahulu. Struktur dan parameter pengendali baru kemudian bisa ditetapkan. Dalam makalah ini dibahas proses pemodelan dari kendalian, kemudian atas dasar pengetahuan model tersebut dapat ditetapkan struktur dari pengendali. Selanjutnya bisa ditetapkan parameter pengendalinya. Hasil perancangan kemudian diuji termasuk didalamnya pengujian disertai dengan gangguan-gangguan. Hasil pengujian kemudian ditunjukkan dalam grafik unjuk kerja yang hasilnya sangat memuaskan. Artinya gangguan yang diberikan ke sistem kendali hampir tidak berpengaruh atau sedikit pengaruhnya.

Copyrights © 2019