Prosiding Seminar Nasional Pakar
Prosiding Seminar Nasional Pakar 2019 Buku I

ANALISA KEKUATAN KERANGKA PENOPANG EKSTRUDER MODIFIKASI MESIN 3D PRINTER NOZEL TUNGGAL MENJADI NOZEL GANDA

Sally Cahyati (Unknown)
Noviana Sandi Sanora (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Apr 2019

Abstract

Printer 3D merupakan salah satu tipe mesin rapid prototype yaitu suatuteknologi yang digunakan untuk mencetak produk menggunakan metodemanufaktur aditif “layer by layer” dari model 3D CAD sebagai input desain.Proses disain dapat dilakukan secara konvensional (forward engineering) ataureverse engineering. Sebuah printer 3D single nozel akan dimodifikasi menjadinozel ganda, untuk itu perlu beberapa perubahan komponen yang dibuat,diantaranya adalah perubahan kerangka rumah nozel. Mengingat kerangkanozel ini akan menahan berat dua buah nozel sambil bergerak horizontalsepanjang relnya dengan kecepatan tertentu, maka rancangannya harus dianalisa untuk mengecek kekuatannya. Analisa yang dilakukan dengan metode simulasi menggunakan CAE. Hasil dari simulasi diperoleh bahwa rancangan dinyatakan mampu menahan tegangan sebesar 23,8 MPa dengan σizin= 7,67 MPa sedangkan tegangan yang ditimbulkan pada komponen nozel hanya sebesar σ = 0,107 MPa. oleh karena, σ < σizin, maka kerangka nozel ganda tersebut kuat menahan bebandari kedua nozel.

Copyrights © 2019