Journal of Education Action Research
Vol 3, No 2 (2019)

Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Masalah untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Lutfita Sari, Tria (Unknown)
Dewi Koeswanti, Henny (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Apr 2019

Abstract

Penelitian tindakan kelas ini dilakukan untuk meningkatkan hasil belajar Tema 6 Subtema 3 Pembelajaran 1 dan 2 dengan menerapkan model Pembelajaran Berbasis Masalah pada siswa kelas V yang terdiri dari 16 siswa. Meningkatkan hasil belajar Tema 6 Subtema 3 Pembelajaran 1 dan 2 dengan menerapkan model Pembelajaran Berbasis Masalah. Faktor-faktor yang menyebabkan peningkatan hasil belajar Tema 6 Subtema 3 Pembelajaran 1 dan 2 dengan penerapan model Pembelajaran Berbasis Masalah Siswa Kelas V SD N Kutowinangun 10 Salatiga. Subjek penelitian adalah  siswa kelas V dengan jumlah 16 siswa. Hasil penelitian adalah peningkatan hasil belajar sebelum tindakan dilakukan untuk siklus I dan siklus II. Hasil belajar pada pra siklus dengan persentase 31,25%, kemudian ada peningkatan di siklus I dengan persentase 43,75%. Selanjutnya hasil belajar siklus II meningkat dengan persentase 81,25%, dibuktikan dengan adanya penerapan model Pembelajaran Berbasis Masalah dapat meningkatkan hasil belajar Tematik Siswa Kelas V SD N Kutowinangun 10 Salatiga.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

JEAR

Publisher

Subject

Education

Description

Journal of Educational Action Research is concerned with exploring the dialogue between research and practice in educational settings. This journal publishes accounts of a range of action research and related studies, in education and across the professions, with the aim of making their outcomes ...