Gorontalo Journal of Forestry Research
VOLUME 2 NOMOR 1 TAHUN 2019 GORONTALO JOURNAL OF FORESTRY RESEARCH

NILAI EKONOMI KAYU KEBUN RAYA JOMPIE KOTA PAREPARE

Muhammad Ichwan Kadir (Universitas Islam Makassar)
Anwar Umar (Universitas Hasanuddin)
Supratman Supratman (Universitas Hasanuddin)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2019

Abstract

Keberadaan  Kebun Raya Jompie Pare-Pare memiliki manfaat bagi masyarakat sekitarnya dan masyarakat Kota Pare-Pare, baik secara ekonomi maupun ekologi. Penelitian ini bertujuan mengetahui (1) berapa nilai manfaat kayu Kebun Raya Jompie Parepare, dan (2) berapa besar Nilai Ekonomi kayu Kebun Raya Jompie . Penelitian dilaksanakan di Kecamatan Soreang Kota Parepare Provinsi Sulawesi Selatan. Pengumpulan data lapangan, pengolahan dan analisis data serta penyusunan tesisi berlangsung pada bulan Maret s.d September 2015. Data dianalisis melalui pendekatan pasar proksi dengan Teknik Barang Proksi (proxy good technique). Hasil penelitian menunjukkan tingakat ketergantungan masyarakat pada areal Kebun Raya Jompie Parepare (KRJP) sangat tinggi baik secara langsung maupun tidak langsung. Nilai manfaat kayu yang di peroleh adalah 47,28 m³/ha/tahun dengan nilai ekonomi kayu Rp. 218,112,927 m³/tahun

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

gjfr

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry

Description

Gorontalo Journal of Forestry Research (GJFR) is a media publication for academics, researchers and practitioners to publish the results of research or scientific articles. GJFR is published 2 (two) periods each year, ie every April and ...