Jurnal Manajemen Dakwah (J-MD)
Jurnal ini dimaksudkan sebagai sarana publikasi karya-karya ilmiah terkait dengan bidang manajemen dakwah. Fokus utama kajian Jurnal Manajemen Dakwah (J-MD) FUAD-IAIN Pontianak adalah Manajemen Dakwah. Adapun ruang lingkup kajiannya meliputi Strategi Dakwah, Administasi Dakwah, Manajemen Haji dan Umroh, Manajemen ZISWAF, Manajemen Masjid, Manajemen Event Organizer, dan Manajemen Kelembagaan Islam.
Publication Per Year