Journal of Islamic Mubādalah
Journal of Islamic Mubadalah merupakan jurnal kajian interdisipliner yang bersifat akses terbuka dan terbit dua kali setahun (Juni dan Desember). Artikel kajian interdisipliner yang terbit dalam Journal of Islamic Mubadalah menekankan analisis Mubadalah (saling menguntungkan), hubungan manusia yang setara, dan menegakkan keadilan gender. Isu kajian Mubādalah tidak terbatas pada kajian hubungan suami istri dalam rumah tangga saja, tetapi juga seluruh anggota keluarga seperti hubungan orang tua dan anak atau kajian hubungan keluarga dan masyarakat (domestik dan publik). Journal of Islamic Mubadalah menyediakan sarana untuk diskusi berkelanjutan tentang isu-isu relevan yang menjadi fokus dan cakupan jurnal ini yang dapat dikaji secara empiris. Jurnal ini menerbitkan artikel penelitian yang mencakup seluruh aspek kajian (kajian interdisipliner) tentang Mubādalah (saling menguntungkan), hubungan manusia yang setara, dan menegakkan keadilan gender. Isu-isu kajian Mubadalah tidak terbatas pada kajian tentang hubungan suami istri dalam rumah tangga, tetapi juga seluruh anggota keluarga seperti hubungan orang tua dan anak atau kajian tentang hubungan keluarga dan masyarakat (domestik dan publik). Beberapa isu kajian yang dapat dipublikasikan antara lain: Politik Mubadalah; Ekonomi Mubadalah; Peran Perempuan dalam Pendidikan; Peran Perempuan dalam Tradisi Adat Lokal; Kepemimpinan (Qiwamah) dalam Perspektif Mubadalah; Gerakan Ulama Perempuan; Reformasi Hukum dalam Perspektif Mubadalah; Mubadalah dalam Pola Pengasuhan Anak; Mubadalah dalam Konteks Seksual; Mubadalah dalam Rumah Tangga.
Publication Per Year