JKM: Jurnal Kemitraan Masyarakat
JKM: Jurnal Kemitraan Masyarakat merupakan jurnal pengabdian kepada masyarakat yang dikelola oleh Program Studi Pendidikan IPA Fakultas MIPA Universitas Negeri Makassar dengan ISSN 3047-8987 (online). Jurnal ini terbit berkala sebanyak dua kali dalam setahun yaitu bulan Juni dan Desember. Terbit untuk pertama kali pada bulan Desember 2022 (Vol 1 Nomor 1). Ruang artikel yang dimuat dalam JKM adalah Pendidikan, pemberdayaan masyarakat, teknologi terapan, dan pelestarian lingkungan. Tujuan jurnal ini untuk memfasilitasi para akademisi dan praktisi dalam menerbitkan hasil karya-karya inovasi secara luas dalam pengembangan dan penyelesaian permasalahan dalam kehidupan masyarakat.
Publication Per Year