KOMPEN: Komputer dan Pembelajaran
Komputer dan Pembelajaran merupakan jurnal ilmiah elektronik yang mempublikasikan hasil penelitian di bidang Ilmu Komputer. Sebagai wadah publikasi bagi peneliti, Dosen, dan Mahasiswa dalam mengembangkan penelitian di bidang Kecerdasan Buatan, Sistem Pakar, Sistem Pendukung Keputusan, Mobile Computing, Big Data, Data Mining, Jaringan Komputer dan bidang Ilmu Komputer lainnya.