TMI JOURNAL OF Tropical Medicine Issues
Jurnal kedokteran hasil penelitian di daerah iklim tropis meliputi kegiatan promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif pada semua tingkat usia. Penelitian yang diutamakan kejadian yang sedang tren di dunia kedokteran. Begitupun pengobatan alternatif dari sumber alam yang mudah didapatkan didaerah tropis. Terbit 2 kali dalam satu tahun bulan April dan Desember.