cover
Contact Name
M. Rudi Irwansyah
Contact Email
rudi.irwansyah@undiksha.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
rudi.irwansyah@undiksha.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota denpasar,
Bali
INDONESIA
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha
ISSN : 25991418     EISSN : 25991426     DOI : -
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha published by Undiksha Press managed by Department of Economic Education Universitas Pendidikan Ganesha in collaboration with Asosiasi Profesi Pendidik Ekonomi Indonesia. A blind peer-reviewed and open access journal published twice a year (June and December). Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha has an objective to help researchers publish their work for a wider audience and discover new connections. Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha considers original research articles and review articles in any research areas of Economic Education.
Arjuna Subject : -
Articles 17 Documents
Search results for , issue "Vol. 8 No. 3 (2016)" : 17 Documents clear
Efektivitas Iklan dengan Analisis AIDA (Attention. Interest, Desire dan Action) Studi pada pada Pengguna Sepeda Motor Merek Yamaha di Kota Singaraja Ida Ayu Pradnya Maha Dewi .; Made Ary Meitriana, S.Pd. .; Drs. Anjuman Zukhri, M.Pd. .
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 8 No. 3 (2016)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v8i3.8708

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) total nilai iklan sepeda motor merek Yamaha, (2) efektivitas iklan sepeda motor merek Yamaha. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner, kemudian dianalisis menggunakan analisis deskkriptif. Sumber data penelitian ini adalah data primer, data primer adalah hasil jawaban responden yang diperoleh dengan menggunakan kuesioner. Penelitian ini dilaksanakan di Singaraja dengan jumlah responden 130 orang. Hasil penelitian menunjukkan (1) total nilai iklan sepeda motor merek Yamaha berdasarkan dimensi action 2.550, dimensi interest 2.463, dimensi desire 1.648 dan dimensi action 2.496, (2) efektivitas iklan sepeda motor merek Yamaha berkategori istimewa. Hal ini mengindikasikan bahwa iklan sepeda motor Yamaha sudah efektif. Kata Kunci : Analisis AIDA, Efektivitas Iklan This research is aimed to (1) total advertising value brand motorcycles Yamaha, (2) advertising effectiveness brand motorcycles Yamaha. The type of this research is descriptive qualitative. The data were collected by questionnaire and then that has been used was descriptive analysis. The source of the data in this study are primary data. The primary data is the result of respondent’s answers were obtained using questionnaires. This research was conducted in Singaraja with th number of respondent 130. The results showed that dimensional action 2.55, dimensional interest 2.463, dimensional desire 1.648 and dimensional action 2.496 (2) advertising effectiveness brand motorcycles Yamaha in special category. This indicates that is effective motorcycles Yamaha. keyword : AIDA Analysis, Advertising Effectiveness
PERENCANAAN LABA PADA PT. ARTA SEDANA SINGARAJA TAHUN 2015 Ayuning Tyasnasari .; Drs. I Nyoman Sujana,M.Si .; Drs. I Made Nuridja, M.Pd. .
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 8 No. 3 (2016)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v8i3.8713

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) penjualan minimum yang harus dicapai perusahaan agar tidak menderita kerugian pada PT. Arta Sedana Singaraja tahun 2015, (2) perhitungan ratio contribution margin pada PT. Arta Sedana Singaraja tahun 2015, (3) perhitungan Break Event Point (BEP) yang harus dicapai pada PT. Arta Sedana Singaraja tahun 2015 dan (4) margin of safety yang harus dicapai pada PT. Arta Sedana Singaraja tahun 2015. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Subjek penelitian ini adalah PT. Arta Sedana dan objek penelitian ini adalah perencanaan laba. Data dikumpulkan dengan metode dokumentasi, selanjutnya akan dianalisis dengan metode analisis cost-volume- profit (cvp), ratio contribution margin,analisis Break Event Point (BEP) dan margin of safety. Hasil penelitian menunjukkan (1) penjualan minimum yang di peroleh Rp. 18.009.434.100,00, (2) ratio contribution margin yang di peroleh Rp.3.678.097.216,00, (3) break event point yang diperoleh Rp.14.385.876.400,00 dan (4) margin of safety yang diperoleh Rp. 7.372.122.420,00 Kata Kunci : Perencanaan laba This research aims to determine (1) a minimum sale should be aehieved by company to dont a loss suffer at PT. Arta Sedana Singaraja on 2015, (2) calculation ratio contribution margin at PT. Arta Sedana Singaraja on 2015, (3) calculation Break Event Point (BEP) that should be achieved at PT. Arta Sedana Singaraja on 2015 and (4) margin of safety should be achieved at PT. Arta Sedana Singaraja on 2015. The research this constitute a research descriptive by the quntitative approach. The subject is PT. Arta Sedana Singaraja and objek stady is profit planning. Data gathered by method documentation, and than will be analyzed by method analyzed cost-volume-profit (cvp), ratio contribution margin, analyzed break even point (bep) and margin of safety. The result of study show (1) obtainable minimum sale Rp. 18.009.434.000,00, (2) obtainable ratio contibusi margin Rp. 3. 678.097.216,00, (3) obtainable break even point Rp. 14.385.876.400,00 and obtainable margin of safety Rp. 7.372.122.420,00. keyword : Profit planning
KONDISI SOSIAL EKONOMI PENAMBANG GALIAN C DI DESA LENEK DAYA KECAMATAN AIKMEL KABUPATEN LOMBOK TIMUR NTB Ririn Sismika Harmayanti .; Dra. Lulup Endah Tripalupi,M.Pd .; Drs. Anjuman Zukhri, M.Pd. .
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 8 No. 3 (2016)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v8i3.8714

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk. (1) mendeskripsikan kondisi sosial ekonomi penambang galian C dilihat dari tingkat pendapatan, (2) mendeskripsikan kondisi sosial ekonomi penambang galian C dilihat dari tingkat pendidikan, (3) mendeskripsikan kondisi sosial ekonomi penambang galian C dilihat dari keadaan rumah tinggal, dan (4) mendeskripsikan kondisi sosial ekonomi penambang galian C dilihat dari kedudukan di dalam masyarakat. Penelitian ini termasuk jenis penelitian deskriptif. Penelitian ini dilakukan di Desa Lenek Daya. Subjek dalam penelitian adalah penambang galian C di Desa Lenek Daya yang berjumlah 50 orang. Objek dalam penelitian ini adalah sosial-ekonomi penamabang galian C yang dilihat dari tingkat pendapatan, tingkat pendidikan, keadaan rumah tinggal, dan kedudukan di dalam masyarakat. Data dikumpulkan dengan wawancara, observasi, dan dokumentasi, selanjutnya dianalisis dengan teknik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sosial-ekonomi penambang galian C (1) dilihat dari tingkat pendapatan semua pendapatan penambang galian C masih berada di bawah Upah Minimum Kabupaten (UMK) Lombok Timur Tahun 2015. (2) dilihat dari tingkat pendidikan hanya 30 orang dari 50 orang penambang yang mampu menyelsaikan program pendidikan wajib belajar 9 tahun. Dilihat dari pendidikan anak-anaknya hanya 89 orang yang menempuh pendidikan wajib belajar 9 tahun dari 113 anak-anak penambang galian C (3) dilihat dari keadaan rumah tinggal masih banyak penambang galian C yang belum memenuhi syarat kesehatan, keamanan, dan sosia, karena dari 50 rumah hanya 29 yang belum memenuhi syarat kesehatan, keamanan, dan sosial. dan (4) dilihat dari kedudukan di dalam masyarakat masih ada yang tidak menjadi pengurus organisasi formal dan organisasi non formal.Kata Kunci : sosial-ekonomi, penambang galian C This research aims to (1) describe the social-economy conditions of miners dugouts C seen from the level of income, (2) describe the social-economy conditions of miners dugouts C seen from the level of education, (1) describe the social-economy conditions of miners dugouts C seen from the conditions of the houses, and (4) describe the social-economy conditions of miners dugouts C seen from the position in society. This research belongs to descriptive research. This research was conducted in the village of Lenek Daya. The subject in this research is miners dugouts C in the village of Lenek Daya which amounted to fifty people. The object in this research is social-economy of miners dugouts C seen from the level of income, the level of education, the condition of houses, and the position in society. Data collected with interview, observation, and documentation. Then analyzed with descriptive technique. The result of the research showed that the social-economy of miners dugouts C (1) seen from the level of income, all the income of the miners dugouts C still below the minimum wage of regency of East Lombok 2015. (2) Seen from the level of education, only 30 of the 50 miners dugouts C who were able to complete the program of education the nine year compulsory. Seen from the education of their children only 89 peoples who were able to complete the program of education nine year compulsory from 113 childrens of miners dugouts C. (3) Seen from the condition of house, there are still many miners dugouts C who have not fulfilled health requirements, safety, and social. Because from the 50 houses there are 29 houses which have not fulfilled health requirements, safety, and social. And (4) seen from the position in society there is still not be an admin of the formal organization and non-formal organization.keyword : social-economy, miners dugouts C
KONTRIBUSI PAJAK DAERAH DAN RETRIBUSI DAERAH TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KABUPATEN KARANGASEM TAHUN 2011-2015 Ni Nengah Desi Lasari .; Drs. Anjuman Zukhri, M.Pd. .; Drs. I Nyoman Sujana,M.Si .
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 8 No. 3 (2016)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v8i3.8717

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) kontribusi pajak daerah terhadap PAD, (2) kontribusi retribusi daerah terhadap PAD, (3) efektivitas penerimaan pajak daerah, dan (4) efektivitas penerimaan retribusi daerah. Subjek dalam penelitian ini adalah Dinas Pendapatan Kabupaten Karangasem dengan objek penelitian besarnya PAD tahun 2011-2015. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah dokumentasi. Data tersebut diperoleh menggunakan metode dokumentasi dengan menggunakan analisis kontribusi dan rasio efektivitas. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) pajak daerah berkontribusi secara signifikan terhadap PAD dengan rata-rata persentase kontribusi sebesar 60,0% dengan kategori besar, (2) retribusi daerah berkontribusi sangat rendah terhadap PAD dengan rata-rata persentase kontribusi 0,26% dengan kategori kecil, (3) efektivitas penerimaan pajak daerah diperoleh rata-rata sebesar 104,61% dengan kategori sangat efektif dan (4) efektivitas penerimaan retribusi daerah rata-rata diperoleh sebesar 115,0% dengan kategori sangat efektif. Kata Kunci : pajak daerah, retribusi daerah, pendapatan asli daerah (PAD) This research aims to find out (1) the contribution of local taxes to PAD, (2) the contribution levies to PAD, (3) the effectiveness of regional tax revenue, and (4) the effectiveness of receipt of levies. Subjects in this study is the Department of Revenue Karangasem with the object of research magnitude PAD 2011-2015. The method used in this study is documentation. The data are was obtained using the method documentation using contribution analysis and effectiveness ratio. The results of this study indicate that: (1) local taxes are contributing significantly to revenue by an average percentage contribution of 60.0% to the category of large, (2) contributes to a very low levies to PAD with an average the contribution of percentage 0.26 % with the small category, (3) the effectiveness of regional tax revenue gained an average of 104.61% categorized as very effective, and (4) the effectiveness of receipt of levies an average yield of 115.0% to the category of very effective.keyword : local taxes, levies, locally generated revenue
ANALISIS HARGA POKOK PRODUKSI PENGOLAHAN SAMPAH PADA PROGRAM 3R (REDUCE, REUSE, RECYCLE) RENCANA KERJA MASYARAKAT DALAM MEWUJUDKAN CULIK BERSIH DAN INDAH (BERSIN) Ni Wayan Eka Suartami .; Drs. I Nyoman Sujana,M.Si .; Drs. Anjuman Zukhri, M.Pd. .
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 8 No. 3 (2016)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v8i3.8718

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) harga pokok produk pupuk kompos pada program pengangkutan sampah guna kelancaran 3R (reduce, reuse, recycle) rencana kerja masyarakat dalam mewujudkan culik bersih dan indah (BERSIN), (2) laba rugi program pengangkutan sampah guna kelancaran 3R (reduce, reuse, recycle) rencana kerja masyarakat dalam mewujudkan culik bersih dan indah (BERSIN). Pengumpulan data dalam penelitian ini dengan menggunakan metode dokumentasi dengan teknik analisis deskriptif kuantitatif.Hasil penelitian ini menunjukkan (1) Pada hasil penelitian menunjukkan didalam mengolah produk yang dalam hal ini adalah pupuk kompos dalam 1 tahun yaitu 56 ton atau 56.000 kg membutuhkan biaya bahan baku Rp. 14. 520.000,00, biaya tenaga kerja Rp. 97.500.000,00, dan biaya overhead pabrik Rp. 2.968.000,00 sehingga diperoleh harga pokok penjualan satu unit produk Rp. 2.053,35 dengan penjualan satu unit produk Rp. 3.000,00, sehingga diperoleh laba kotor Rp. 53.012.400,00, (2) laporan laba rugi pengelolaan pupuk kompos dalam 1 tahun setelah diperoleh laba kotor Rp. 53.012.400,00 kemudian dikurangi biaya komersial Rp. 799.000,00 sehingga diperoleh laba bersih Rp. 52.213.400,00Kata Kunci : Kata kunci : Harga Pokok Proses, Laba Rugi. The purpose of this study was to know (1) Cost of manufactured composting garbage transportation in order to smooth the 3R (reduce, reuse, recycle) of community working plan in realizing the Culik clean and beatiful (BERSIN). (2) income in order to smooth the 3R (reduce, reuse, recycle) of community working plan in realizing the Culik clean and beatiful (BERSIN). Collecting data in this study using documentation method with the quantitative descriptive analysis techniques. The results showed (1) In the results showed in the process the product in this case is the compost in one year is 56 tons or 56,000 kg of raw material costs Rp. 14. 520,000.00, labor costs Rp. 97,500,000.00, and the cost of factory overhead costs Rp. 2,968,000.00 to obtain of cost of goods sold of the product unit Rp. 2053.35 with the sale of one product unit Rp. 3000.00 to obtain a gross profit of Rp. 53,012,400.00,(2) the income statement composted manure management in the first year after obtained a gross profit of Rp. 53,012,400.00 then reduced commercial cost Rp. 799,000.00 so that the net profit of Rp. 52,213,400.00. keyword : Keywords: Cost of Process, income
penerapan model pembelarajan kooperatif metode snowball throwing berbantuan media powerpoint untuk meningkatkan motivasi dan aktivitas belajar ekonomi siswa kelas XI IPS 1 SMA Laboratorium undiksha singaraja tahun 2016/2017 Putu Mindri Sri Agustini .; Made Ary Meitriana, S.Pd. .; Dra. Lulup Endah Tripalupi,M.Pd .
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 8 No. 3 (2016)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v8i3.8719

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) peningkatan motivasi, dan (2) aktivitas belajar mata pelajaran ekonomi melalui penerapan model pembelajaran kooperatif metode snowball throwing berbantuan media powerpoint pada siswa kelas XI IPS 2 SMA Laboratorium Undiksha Singaraja tahun ajaran 2016/2017. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam dua siklus. Data motivasi dan aktivitas belajar dikumpulkan dengan metode observasi. Data yang telah dikumpulkan dianalisis dengan menggunakan analisis deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, (1) penerapan metode snowball throwing dapat meningkatkan motivasi belajar siswa yang ditunjukkan dengan rata-rata skor motivasi belajar siklus I sebesar 7,83 dengan kategori cukup baik selanjutnya meningkat menjadi 9,8 dengan kategori baik pada siklus II. (2) penerapan metode snowball throwing dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa yang ditunjukkan dengan rata-rata skor aktivitas belajar siklus I sebesar 8,25 dengan kategori cukup aktif selanjutnya meningkat menjadi 10,25 dengan kategori baik pada siklus II. Kata Kunci : Motivasi belajar, aktivitas belajar dan metode pembelajaran snowball throwing This study aims to determine (1) increased motivation, and (2) the activity of economic subjects learned through the implementation of cooperative learning model-assisted method of snowball throwing powerpoint media in class XI IPS 2 Undiksha Singaraja Laboratory High School academic year 2016/2017. This research is a classroom action research conducted in two cycles. Data motivation and learning activities are collected by the method of observation. The collected data were analyzed using quantitative descriptive analysis. The results showed that, (1) the application of throwing snowball method can increase students' motivation shown by the average score of the motivation to learn the first cycle of 8 with good enough category is further increased to 9.74 with both categories at the second cycle. (2) the application of throwing snowball method can improve students' learning activities as indicated by the average score of the first cycle of learning activities 8.24 with active enough category is further increased to 10.25 with both categories at the second cycle. keyword : learning motivation, learning activites and snowball throwing method
Pelaksanaan Quality Control pada Industri Rumah Tangga Bokor Aluminium di Sekaa Eka Sila Desa Menyali Tahun 2015 Silvia Dwijayanti .; Drs. I Nyoman Sujana,M.Si .; Drs. I Made Nuridja, M.Pd. .
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 8 No. 3 (2016)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v8i3.8720

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) Sistem pengendalian kualitas (Quality Control) yang dilaksanakan oleh Seka Eka Sila di Desa Menyali pada Tahun 2015. (2) Bentuk permasalahan yang timbul pada saat pelaksanaan pengendalian kualitas (Quality Control) industri rumah tangga bokor aluminium di Seka Eka Sila Desa Menyali pada Tahun 2015. (3) Cara menangani permasalahan yang timbul saat pelaksanaan pengendalian kualitas (Quality Control) industri rumah tangga bokor aluminium di Seka Eka Sila Desa Menyali pada Tahun 2015. Penelitian ini termasuk penelitian deskriptif. Subjek penelitian ini adalah pemilik industri kerajinan bokor aluminium di Seka Eka Sila Desa Menyali tahun 2015. Sedangkan objek penelitian ini adalah pelaksanaan quality control pada industri rumah tangga bokor aluminium di Seka Eka Sila Desa Menyali tahun 2015. Dalam penelitian ini adalah data jumlah produksi yang dihasilkan oleh Seka Eka Sila dalam kurun waktu satu tahun. Berdasarkan sumbernya, penelitian ini mengunakan data primer. Penelitian ini dilakukan di Seka Eka Sila Desa Menyali. Data dikumpulkan dengan metode wawancara mendalam dan dokumentasi. Hasil penelitian ini adalah (1) nilai proporsi (p) dalam Tabel berada dalam rentang 0,1

Page 2 of 2 | Total Record : 17