PITIN
Jurnal di STMIK KRISTEN NEUMANN INDONESIA setiap Jurnal Terbit Setiap Bulan Januari s/d Juni dan Juli s/d Desember setiap Tahunnya. Jurnal ini Media publikasi untuk bidang Ilmu Komputer seperti Fuzzy Logic, Teknologi dan Jaringan, Robotika, Komputasi, Mikrokontroller, Arsitektur Komputer, Sistem Cerdas, Rekayasa Web dan Mobile, Sistem Terdistribusi, Sistem Kontrol, Data Spasial, Cloud Computing, Pengolahan Citra, Komputer Grafik, Kriptografy dan bidang Ilmu Komputer sejenis.
Articles
76 Documents
PENGELOLAAN MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA DEMI MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS KERJA PADA KANTOR UNIT PENYELENGGARA PELABUHAN ATAPUPU KABUPATEN BELU PROPINSI NUSA TENGGARA TIMUR
Rinawati Br Perangin-Angin
PUBLIKASI ILMIAH TEKNOLOGI INFORMASI NEUMANN (PITIN) Volume 3 Nomor 2 Tahun 2018
Publisher : UPPM
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
One of the important unsure in organization is Human Resources Management. It meansthat organization based on the relation between human and many aspec in implamentation ofvision and mision organization. Human Resources Management becomes one of theimprotant unsure as indicators for job produktivity in Office unit of Atapupu port and OfficeUnit of wini port.Human resources management is Spesific Office of Atapupu Port.It becomes indicators forjob productivity to manage transportation at the Atapupu Port and Wini Area Working Areain North-Middle Timor Regency. Both of this ports must be handled by itself with humanresources management be better because they have an urgen positions that should be makeimpact to big responsibility to the Spesific Office of Atapupu Port.The job productivity is based by some aspects. That aspects are planning, implementation,evaluation, self-development, and compensation.Management of Human resources throughgood planing will give impact for public services.
PROGRAM REHABILITASI DAN PELESTARIAN TANAMAN CENDANA DINAS KEHUTANAN KABUPATEN BELU PROPINSI NUSA TENGGARA TIMUR DALAM TELAAH UNDANG-UNDANG NOMOR 32 TAHUN 2009
Elias Frederikus Kelen
PUBLIKASI ILMIAH TEKNOLOGI INFORMASI NEUMANN (PITIN) Volume 3 Nomor 2 Tahun 2018
Publisher : UPPM
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
The research that included in normative legal research, discusses about Cendana’srehabilitation and conservation programm. Researcher uses the induction analyzespeculativemethod to analyze the effectivity of work by the Forest Departement programm.Beside of the first purpose as a tool to keep the living-space to save, that programm also givepeople the good life to living.Cendana (Santalum Album) is one of plants that grows naturally in East LesserSundas. Many people like this plant because there are many usefull that including bycendana. The risk also equallity. A big eksploitation that included illegal logging is a real factthat familiar to us. The missunderstanding to this problem will gives a ekstra effect to theTimor Island identity of cendana.This forest rehabilitation is also a next programm that explisit in law language onIndonesian Regulation Number 32/2009 about Protection and Management of Living-Space.The information in environmental law also give the same sentence that protection andconservation to environment is just not a governance homework, or make a proff by effectivityin Forest Department programm but this is our homework. It means that a lot people have aduty to keep and protect them.
PERANCANGAN SISTEM MONITORING KEHADIRAN DOSEN BERBASIS QR CODE DAN GPS
Dewi Milan Lubis;
Bersama Sinuraya
PUBLIKASI ILMIAH TEKNOLOGI INFORMASI NEUMANN (PITIN) Volume 3 Nomor 2 Tahun 2018
Publisher : UPPM
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Sebuah sistem yang membaca serta membuat laporan kehadiran dosen menggunakankode QR. Setiap dosen disediakan kartu yang memiliki kode QR yang berbeda satu dengan yanglainnya. dosen hanya perlu memindai kartu mereka dalam webcam dan sistem catatan bawahkehadiran mereka sesuai tanggal. Kode QR masing-masing berisi id yang unik untuk dosen.Sistem menyimpan catatan kehadiran dosen dan menghasilkan daftar. Ia juga menghasilkanlaporan di excel sheet untuk admin. Aplikasi ini berguna dalam sekolah seperti perguruantinggi untuk kehadiran setiap hari. Sistem ini menggunakan koordinat pengguna saat ini untukmendapatkan garis lintang dan bujur untuk lokasi dan jika lokasi kehadirannya ditandai dalam10 m yang di tentukan, maka kehadirannya akan dianggap sah dan sistem akan dianggap tidaksah jika pengguna tidak berada pada posisi yang di tentukan.
PENERAPAN METODE CONTRAST LIMITED ADAPTIVE HISTOGRAM EQUALIZATION (CLAHE) PADA CITRA DIGITAL UNTUK MEMPERBAIKI GAMBAR X-RAY
Zekson Arizona Matondang
PUBLIKASI ILMIAH TEKNOLOGI INFORMASI NEUMANN (PITIN) Volume 3 Nomor 2 Tahun 2018
Publisher : UPPM
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
The Contrast Limited Adaptive Histogram Equalization (CLAHE) method aims to reduce noise bydetermining the kernel matrix and work by replacing the intensity value of each input image pixel with anaverage of the kernel weighting value for each neighboring pixel and pixel itself. In the process of reducingnoise the size of the kernel is very influential in obtaining the results of image quality. The size of the kernelused by the author in this study is 5 x 5.This research has produced an application program to reduce noise using the Contrast Limited AdaptiveHistogram Equalization (CLAHE) method. The test x-ray image used in this study uses x-ray images of thoraxscal. The image is inputted and displayed on the program. Then the Contrast Limited Adaptive HistogramEqualization (CLAHE) process is carried out. Then an image will be produced as desired.
CLUSTERING OBJECT RETRIBUSI BERBASIS K-MEANS CLUSTERING OBJECT RETRIBUTION BASE K-MEANS
Ertina Sabarita Barus;
Bersama Sinuraya;
Jenni Veronika Ginting
PUBLIKASI ILMIAH TEKNOLOGI INFORMASI NEUMANN (PITIN) Volume 3 Nomor 2 Tahun 2018
Publisher : UPPM
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Pendapatan daerah merupakan penerimaan dana bagi pemerintahan daerah yangdigunakan sebagai penunjang pembangunan daerah. Pendapatan daerah digunakan untukmembiayai proyek-proyek, program-program pemerintah dan kegiatan-kegiatan daerah,salah satu pendapatan daerah yaitu retribusi daerah, ada beberapa jenis retribusi daerahdan masing-masing jenis retribusi tersebut terdiri dari titik-titik objek retribusi. Daerahdaerahyangmenjadi objek retribusi sudah ditentukan oleh pemerintahan daerah. Kegiatantransaksi pembayaran retribusi dilakukan secara langsung oleh petugas pemungut retribusidan wajib retribusi. Hal ini rentan menyebabkan terjadi pemungutan liar yang dilakukan olehoknum pemungut retribusi. Karena tidak ada pengawasan dan monitoring yang dilakukanoleh atasan. Hal tersebut sulit dilakukan karena titik-titik objek retribusi yang jumlahnyasangat banyak di seluruh wilayah pemerintahan daerah karo. Pada penelitian ini akandilakukan riset untuk mendefenisikan seluruh titik-titik retribusi kemudian dilakukanclustering. Clustering berbasis K-Means
SISTEM INFORMASI PEMESANAN JAMBUR RUDANG MAYANG KABANJAHE BERBASIS WEB
Julroy Sembiring
PUBLIKASI ILMIAH TEKNOLOGI INFORMASI NEUMANN (PITIN) Volume 3 Nomor 2 Tahun 2018
Publisher : UPPM
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Berdasarkan pada perkembangan teknologi maka semua informasi lebih cepat dan efesien untuk di aksesmelalui sebuah laman website. Informasi yang di sediakan pada website tersebut akan mempermudahkonsumen atau pelanggan di dalam melakukan pemesanan jambur. Fasilitas yang akan di sediakan didalam website tersebut seperti harga boking perlantai, fasilitas jambur dan diskon pada jambur. JamburRudang Mayang Kabanjahe yang beralamatkan di Kampung Dalam, Kabanjahe. Jambur RudangMayang Kabanjahe memberikan fasilitas yang baik keperluan pesta adat, pernikahan dan acara yanglainnya. Luas Jambur Rudang Mayang dapa tmenampung 100 kendaran roda empat dan 200 kendaranroda dua. Pelanggan mengharapkan dapat mengakses sebuah halaman website untuk mempermudahpelanggan memesan dan melihat fasilitas yang disediakan jambur.
ANALISA KINERJA MIKROTIK ROUTER OS UNTUK FILTERING KONTEN NEGATIF
Ari Pianta Sitepu
PUBLIKASI ILMIAH TEKNOLOGI INFORMASI NEUMANN (PITIN) Volume 3 Nomor 2 Tahun 2018
Publisher : UPPM
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Dampak dan pengaruh konten negatif telah banyak dimuat berbagai media, pengaruh kontennegatif tersebut berupa konten berbau pornografi, perjudian. Untuk menghindari dampakkonten negatif tersebut, selalu ditekankan prinsip dasar yang harus diketahui dalammenggunakan internet. Filtering merupaka sebuah usaha pengamanan dan pembatasansehingga dengan adanya filtering sebuah proxy server dapat mengamankan komputer danmembatasi hak akses client pada jaringan pribadi. Dapat menolak dan memblokir paket dataapa yang datang berdasarkan sumber dan tujuan yang tidak di inginkan. Dengan adanyakinerja mikrotik router OS untuk filtring konten negatif dapat membantu masyarakat supayatidak dapat mengakses konten yang berabau perjudian dan pornografi. Server dapat mengatursitus-situs apa saja yang diizinkan masuk kedalam sistem atau hal-hal apa saja yang diblokir.Misalnya, situs-situs yang di blokir hal yang mengandung unsur konten negatif seperi judionline dan pornografi. Untuk melakukan penyaringan konten dilakukan dengan mikrotik RB750.
PEMBANGUNAN KAMUS BAHASA DAERAH KARO KE BAHASA INDONESIA DAN BAHASA INGGRIS PADA PERANGKAT MOBILE BERBASIS ANDROID
Bahagia Tarigan
PUBLIKASI ILMIAH TEKNOLOGI INFORMASI NEUMANN (PITIN) Volume 3 Nomor 2 Tahun 2018
Publisher : UPPM
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Indonesia has a diverse daerah.Kamus language is one of the major media to introduce thelanguage and know the meaning in a particular language. The use of local languagedictionaries are generally obtained in a language translation. How can users vernaculartranslate into national and even international. In addition, smart phone technology advancedrapidly in the use of communication media at this time. Designing a multilingual dictionaryfor Android OS based regions permits as an alternative medium to translate the language.The test is performed by registering 500 vocabulary karo area, stored in file.txt on AndroidStudio is done. Experiments show that the Dictionary application functions correctly..
IMPLEMENTASI STEGANOGRAFI DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA HILL CIPHER UNTUK PENGAMANAN PENGIRIMAN FILE VIA E-MAIL
Elva Santa
PUBLIKASI ILMIAH TEKNOLOGI INFORMASI NEUMANN (PITIN) Volume 3 Nomor 1 Tahun 2018
Publisher : UPPM
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
teganografi adalah ilmu dan seni yang mempelajari cara penyembunyian informasipada suatau media sedemikian rupa sehingga keberadaannya tidak terdeteksi oleh pihak lainyang tidak berhak atas informasi tersebut. Pengguna pertama (Pengirim pesan/teks) dapatmengirim media yang telah disisip informasi rahasia tersebut melalui jalur komunikasipublik, hingga dapat diterima oleh penggguna kedua (Penerima Pesan/Teks). Penerimapesan dapat mengekstraksi informasi rahasia yang ada didalamnya. Pada skripsi ini akanmembahas tentang bagaimana membuat penyisipan steganografi dan bagaimana prosespenyisipannya pada image (Citra) serta bagaimana menerapkan algoritma hill cipher kedalam aplikasi steganografi yang di buat..
PENGENDALI INTENSITAS TRAFFIC LIGHT MENGGUNAKAN METODE TSUKAMOTO FUZZY LOGIC CONTROL
Andhiko Glorius Efrata Perangin angin
PUBLIKASI ILMIAH TEKNOLOGI INFORMASI NEUMANN (PITIN) Volume 3 Nomor 2 Tahun 2018
Publisher : UPPM
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Kendala kemacetan lalu lintas sudah menjadi masalah yang sering terjadi di Indonesia khususnya diKota Medan. Salah satu cara yang dapat digunakan untuk menguranginya dengan cara membuat suatusistem pengontrolan lampu lalu-lintas yang efisien. Sistem ini menggunakan metode Tsukamoto FuzzyLogic Control. Fuzzy Logic lebih baik dibandingkan dengan sistem yang sangat kompleks. Hal ini yangmembuatnya digunakan daripada solusi sistem yang sangat kompleks. Alat bantu program yang penulisgunakan untuk membuat sistem keputusan dan simulasi yaitu Twido Suite dan Java NetBeans.